JAKLITERA sudah ada versi mobile lho! Unduh
Pinjam buku ini
Kudeta supersemar :  Penyerahan atau perampasan kekuasaan?

Kudeta supersemar : Penyerahan atau perampasan kekuasaan?

AJI, Wisnu Achmad ; Sandra, Meita

Edisi
Penerbit Jogjakarta : Garasi House Of Book, 2010
Deskripsi Fisik 168 hlm. ; 20 cm.
ISBN 978-979-25-4689-7
Subjek INDONESIA / POLITIK DAN PEMERINTAHAN
Bahasa Indonesia
Call Number 959.8 AJI k ; 950 AJI k ; 909.13 AJI k ; 900 AJI k

Tersedia di:

Perpustakaan Jakarta - Cikini
Dapat dipinjam: 1
Perpustakaan Jakarta Timur - Jatinegara
Dapat dipinjam: 7
Perpustakaan Jakarta Utara - Koja
Dapat dipinjam: 4
Perpustakaan Jakarta Pusat - Petojo Enclek
Dapat dipinjam: 1
Perpustakaan Jakarta Selatan - Gandaria Tengah
Dapat dipinjam: 2

Deskripsi

hlm. 137 - 140 ; Buku ini akan membawa kita menelisik kembali bagaimana kronologi lengsernya presiden pertama Indonesia hingga akhir hayatnya. Tragedi pergolakan di penghujung kehidupan Soekarno hingga saat ini masih mengalirkan berbagai kontroversi dan belum bermuara pada kejernihan sejarah. Buku ini mengupas berbagai fakta mengenai setting politik yang melahirkan rekayasa sosial sehingga mampu mengikis habis ketangguhan Sang Proklamator. Surat perintah 11 maret atau SUPERSEMAR adalah sebuah misteri besar yang masih menyelimuti sejarah bangsa ini. Ddari proses kelahirannya, isinya hingga keautentikannya masih menyisakan kontroversi hingga tiga puluh tahun semenjak terbitnya. Dan benarkah surat ini digunakan oleh “Jendral” kala itu untuk melakukan kudeta terhadap Presiden Soekarno.

Ulasan

Belum ada ulasan untuk buku ini. Jadilah yang pertama untuk mengulas!