JAKLITERA sudah ada versi mobile lho! Unduh
Pinjam buku ini
Menang melawan diri sendiri :  menguasai diri secara powerful dan meraih kemuliaan hidup dengan spiritual NLP

Menang melawan diri sendiri : menguasai diri secara powerful dan meraih kemuliaan hidup dengan spiritual NLP

FAISAL, Amir

Edisi
Penerbit Jakarta : Elex Media Komputindo, 2009
Deskripsi Fisik 341 hlm. ; 15 cm.
ISBN 978-979-27-8649-1
Subjek PENGENDALIAN DIRI
Bahasa Indonesia
Call Number 153.8 FAI m

Tersedia di:

Perpustakaan Jakarta - Cikini
Dapat dipinjam: 1
Perpustakaan Jakarta Utara - Koja
Dapat dipinjam: 2

Deskripsi

Semua orang ingin berubah.” Ya, kita tentu sangat setuju dengan pernyataan tersebut. Tetapi kita juga tahu bahwa tak banyak orang yang bisa melakukannya, apalagi menyelesaikannya. Selain banyak yang tidak bisa melihat kesempatan itu, sebagian besar lainnya justru tidak bergerak. Jika pun bergerak tetapi gagal menyelesaikan misi mulia itu. Sehingga perubahan itu tak kunjung terjadi. Sungguh menyakitkan, ketika seseorang mendapati dirinya sulit berubah. Padahal banyak sekali perubahan yang terjadi di sekelilingnya dengan kecepatan yang mencengangkan.Buku ini berisi strategi, metode, dan tools. Bagaimana cara melakukan perubahan progresif dan menjadikan setiap orang mampu menjadi pahlawan dan penolong bagi dirinya dengan disertai contoh-contoh yang konkret dari orang-orang ekselen yang berhasil melakukan perubahan dalam hidupnya dan meraih kesuksesan.

Ulasan

Belum ada ulasan untuk buku ini. Jadilah yang pertama untuk mengulas!