Pengantar hukum bisnis Indonesia
H.R. Daeng Naja ; Bala Seda
Tersedia di:
Deskripsi
Referensi dan literature atau buku-buku yang mengangkat tema hukum bisnis sudah banyak beredar namun masih bersifat luas. Buku ini lebih spesifik karena khusus membahas “ruang lingkup hukum bisnis” di Indonesia. Berkembangnya polemik antara pokok bahasan “hukum bisnis” dan “hukum ekonomi’, pada dasarnya berangkat dari ruang lingkup yang sebenarnya berbeda namun masih banyak pakar huku yang menyamakannya. Karenanya, kadang-kadang kita mash menemukan istilah hukum bisnis dan hukum ekonomi dipergunakan secara bergantian untuk suatu pokok bahasan yang sama, padalah keduanya tentulah berbeda satu sama lain. Buku pengantar hukum bisnis Indonesia ini sendiri di bagi ke dalam enam bagian yang menurut hemat penulis sekaligus merupakan pilar dari hukum bisnis, yaitu organisasi bisnis, pembiayaan bisnis, transaksi bisnis, risiko bisnis, sengketa bisnis, dan persaingan bisnis.
Ulasan
Buku Rekomendasi Lainnya
Membedah Rahasia Ramuan Madura
HANDAYANI, Lestari
Teknik men-download apapun dari internet
RAF KNOWLEDGE
The magic of you : keajaiban hati
LINDSEY, Johanna ; SULISTYOWATI, Endang
Grolier business library : managing yourself
Julie-Ann Amos
TTS Seru Untuk Anak : Kosakata Bahasa Inggris
Riri ; Alf. Yogi S. ; InnerChild
101 Menu MPASI sehat
Ayu Bulan Febry (Pengarang)
Cost reduction strategies : Mengoptimalkan efiaiensi dan efektifitas biaya jangka panjang perusahaan
-
Tengah hari di Yenisehir
Soysal, Sevgi (Pengarang) ; Zamira Elianna Loebis (Penerjemah)
Kepada yang patah
Ade Rima Miranti (Pengarang) ; Atina Barokatin (Penyunting)
Izin dulu, Goyi!
Maharani Aulia (Pengarang) ; Mutiara Nisa (Ilustrator)
Komik Next G : kunci juara kelas
Afifah Khairunnisa (Pengarang) ; Indha (Ilustrator) ; Gilang (Ilustrator) ; Aryo (Ilustrator) ; Rony Amdani (Penyunting) ; Wiwit Wijiastuti (Penyunting)
Nomik hijab for sisters 2 : kerudung untuk rasi
Anastasha Hardi (Pengarang) ; Hani Widiani (Pengarang) ; Dion Rahman (Penyunting)
Dinamika sejarah umat Islam Indonesia
Kuntowijoyo (Pengarang) ; Priyono (penyunting) ; Lukman Hakim (penyunting)
Mengenal dan Merawat Bromelia
Agus Andoko (Pengarang) ; Bagus Harianto (Penyunting)