Demokrasi dan demokratisasi : proses dan prospek dalam sebuah dunia yang sedang berubah
SORENSEN, Georg ; EFFENDI, Tadjuddin Noer ; KRISNA, I Made
Tersedia di:
Deskripsi
Banyak topik yang diulas di dalam buku ini. Bagian pertama mengulas arti demokrasi dari berbagai perspektif dan landasan untuk menaksir proses demokratisasi beserta implikasinya. Proses demokratisasi sebagai proses yang cukup penting di dan manfaat pembangunan ekonomi, perdamaian dan kerjasama menuju demokrasi diulas di bagian kedua. Di bagian ketiga dibahas konsekuensi dmokrasi terhadap pembangunan ekonomi. Di bab ini dengan mengambil beberapa kasus dari beberapa negara-negara berkembang diulas perbandingan implikasi rezim otoritarian dan demokrasi pada pertumbuhan dan kesejahteraan. Untuk mempertajam analisis dikemukakan kasus India dan Cina dengan menunjukkan implikasi rezim demokratis dan rezim otoritarian terhadap pertumbuhan dan kesejahteraan. ; halaman, 265-272