

Ensiklopedi puasa : menguraikan berbagai hal yang berkaitan dengan puasa dan ramadhan dari berbagai aspek
SUPANDI, Irfan
Tersedia di:
Deskripsi
Puasa adalah salah satu sendi pokok ibadah dalam Islam. Bahkan, karena keutamaannya, Allah sendirilah yang membalas dan mengganti pahala orang-orang yang berpuasa. "Sesungguhnya puasa hanyalah untuk-Ku dan Aku yang akan membalasnya..." (HR. Bukhari dan Muslim, Ahmad dan Nasa'i). Karena keutamaannya pula, Allah menyediakan satu pintu khusus di surga, yang disediakan untuk orang-orang yang ahli berpuasa. Pintu itu disebut Ar-Royyan. Kelak di hari Kiamat, pintu itulah yang menjadi fasilitas bagi orang-orang yang ahli berpuasa untuk memasuki kenikmatan surga. Buku Ensiklopedi Puasa yang ada di hadapan pembaca ini disusun untuk melengkapi khazanah intelektual Islam yang berhubungan dengan puasa, khususnya bulan suci Ramadhan. Di dalamnya pembaca dapat menjumpai berbagai hal yang berkaitan—baik langsung maupun tidak—dengan puasa dan pembahasan seputar Ramadhan. Mulai tentang puasa dan hukum-hukumnya, macam-macam puasa, hal-hal yang diperbolehkan atau dilarang ketika berpuasa, zakat fitrah, zakat mal, contoh-contoh penghitungannya, peristiwa-peristiwa penting yang terj6adi di bulan Ramadhan, manajemen Ramadhan, sampai pembahasan tentang kultum, jaburan, tadarus, beduk, mudik, dan sebagainya. Sesuai dengan namanya, Ensiklopedi Puasa, semua materi diuraikan dengan singkat dan jelas tanpa melibatkan perbedaan pendapat yang berarti. Hal ini dimaksudkan agar buku ini bisa menjadi referensi bagi semua kalangan, sampai pembaca awam sekalipun. Ensiklopedi ini disusun berdasarkan abjad mulai dari A sampai Z, mengingat persoalan yang dibahas cukup banyak sekaligus memudahkan pembaca untuk mencari pembahasan yang dikehendaki. Terkadang satu pembahasan terdiri dari dua, tiga atau berupa rangkaian beberapa kata, namun pembaca cukup mencari huruf pertama dari suku kata pokok saja. Selamat membaca! ; halaman, 350-351
Ulasan
Buku Terkait

Lelaki yang diimpikan bidadari : menelisik karakter & pribadi lelaki salih
SUPANDI, Irfan ; Nurul M.F.

Bacalah al-Qur'an! : agar keluarga selalu dilindungi Allah
SUPANDI, Irfan ; AGUNG, Firdaus

Membuka pintu keberuntungan
SUPANDI, Irfan ; ABDURRAHMAN, Fatih ; AGUNG

Saatnya sang muslim kaya raya! the effective ways of moslem entrepreneur Irfan Supandi; ed. A Azid Muttaqin
SUPANDI, Irfan

Membuka pintu keberuntungan : sesungguhnya tak ada kesialan kecuali yang telah Allah tentukan
SUPANDI, Irfan
Buku Rekomendasi Lainnya

Bahasa Betawi : sejarah dan perkembangannya
MUHADJIR

Pengelolaan Database MySQL Dengan PhpMyAdmin
SUGIRI ; SAPUTRO, Haris

Robotika Desain, kontrol, dan kecersdasan buatan
PITOWARNO, Endra

Sepolos Cinta Dini
MIRA,W

Cannery Row
Steinbeck, John ; Eka Kurniawan ; Adham T. Fusama

Kasih tau gak yaa...?
-

Cases in marketing management ( fifth edition )
Thomas C. Kinnear (Pengarang)

Balita Cerdas: A B C
Cosmas Yunianto

Persiapan UKG (Uji Kompetensi Guru) SD
Rachmat ; Salamah

Fenomena beragama : dari dunia arab hingga asia pasifik
Azyumardi Azra ; Idris Thaha (editor)

Lacuna
Hyonashi ; Sein Ario (editor) ; Tayu (penata letak)

Akuntansi Pajak
Ema Sri suharsi (Pengarang)

Buah tangan untuk Ima
Dita Wijayanti (Pengarang) ; Helmi Muhammad Habibilah (Pengarang)

Bride
Hazelwood, Ali (Pengarang)
