Sejarah dunia kuno : Dari cerita-cerita tertua sampai jatuhnya Roma
BAUER, Susan Wise ; PRASETYA A., Aloysius
Tersedia di:
Deskripsi
hlm 975-977 ; Pembaca tidak dibiarkan berlama-lama larut dalam kebosanan membaca fakta-fakta sejarah seperti kejadian, tanggal, tahun dan nama pelaku. Nama pelaku sejarah dalam buku ini tidak hanya sekadar nama untuk dihapalkan, melainkan mempunyai kekuatan pribadi, atau dengan kata lain, menjadi sebuah karakter penentu jalannya cerita. Kejadian pun bukan hanya diuraikan sebab akibatnya, melainkan dipaparkan dengan hidup, dilengkapi fakta-fakta lain yang biasanya diabaikan dalam buku sejarah lainnya, seperti peninggalan arkeologi, peta dan alur waktu (time line). Bauer sendiri ketika diminta menulis ini cukup ragu-ragu. Bayangkan, dia (yang kini mengajar di College of William & Mary, Virginia, AS) harus menulis sebuah buku sejarah dunia lama yang komprehensif. Namun, berkat arahan dan support dari editornya di W.W. Norton, New York, Bauer menerima tantangan ini dan menuliskan semuanya dengan gaya naratif yang unik. Hasilnya? Sebuah buku tentang sejarah dunia lama yang sangat komprehensif.
Ulasan
Buku Rekomendasi Lainnya
Will You Marry Me
OCTAVIANI, Fatma Sudiastuty
Encyclopedia of Virtual Communities and Technologies
Mengerling hukum positif kita
YASABARI, Nasroen
Pembangunan pedesaan dan perkotaan
ADISASMITA, Rahardjo
Pengujian hipotes dalam penelitian sosial
PUTRAWAN, I Made
English for professional accomodation services
LEO, Sutanto
Cara cepat merencanakan dan menghitung RAB : Plus RAB renovasi rumah
ABDILAH, Ronny ; SUKMA, Tribuana Tunggal ; WIDIASANTI, Irika
Menelisik Keunikan Budaya Tano Niha
ARTISTIYANA, Nendes
Surat Untuk Mama
Kristin Samah ; Chris Nusatya
What I Wish I Had Known
Marcella Purnama
Tebas TBS Sampai Akar-Akarnya
-
Kisah Para Rasul
-
Killing commendatore
Murakami, Haruki (Pengarang)
Public speaking : seni menguasai dan cari panggung untuk profesional
William Ndut (Pengarang)