JAKLITERA sudah ada versi mobile lho! Unduh
Pinjam buku ini
Makanan sehat seimbang bagi ibu hamil

Makanan sehat seimbang bagi ibu hamil

CHOMARIA, Nurul

Edisi
Penerbit Jakarta : Elex media Komputindo, 2012
Deskripsi Fisik xii, 121 hlm. ; 21 cm.
ISBN 978-602-00-3548-2
Subjek KEHAMILAN
Bahasa Indonesia
Call Number 618.2 CHO m ; 641.3 CHO m ; KC/618.2 CHO m

Tersedia di:

Perpustakaan Jakarta Pusat - Petojo Enclek
Dapat dipinjam: 2

Deskripsi

Kehamilan adalah saat – saat yang paling dinanti oleh seorang wanita. Di dalam rahimnyalah seorang calon pribadi masa depan akan lahir. Merencanakan kehamilan dengan baik akan membuat pasangan suami istri lebih siap dalam menghadapi proses dan perkembangan kehamilan, yang pada giliranya akan mendapatkan keturunan yang lebih baik dan unggul, seorang anak yang nantinya dapat memnuhi harapan orangtuanya dan menjadi pribadi yang unggul. Buku ini mengupas tentang persiapan secara fisik dalam mempersiapkan kehamilan, antara lain dengan menjaga gaya hidup, pekerjaan, pola makan, serta persipan secara mental dan spiritual.

Ulasan

Belum ada ulasan untuk buku ini. Jadilah yang pertama untuk mengulas!