

Analisis regresi dengan menggunakan aplikasi komputer statistik SPSS
YUDIAATMAJA, Fridayana
Tersedia di:
Deskripsi
Analisis regresi sangat populer di kalangan akademisi terutama untuk keperluan penelitian di berbagai bidang ilmu pengetahuan. Dengan analisis ini kita dapat mengetahui apakah pengaruh variabel bebas bersifat signifikan terhadap variabel terikatnya dan seberapa besar pengaruhnya. Keunggulan analisis regresi memang pada kemampuannya untuk memprediksi nilai variabel terikat. Membuat suatu persamaan yang menyatakan hubungan antara variabel terikat dan variabel bebas secara manual relatif mudah jika jumlah variabel yang digunakan sedikit, namun menjadi rumit jika jumlah variabelnya banyak. Untuk itu kita bisa menggunakan alat bantu perangkat lunak SPSS yang akan memudahkan kita menghasilkan persamaan yang sesuai dengan data yang ada. Dalam buku ini Anda dapat mempelajari sinkronisasi hasil perhitungan manual dengan hasil perhitungan aplikasi komputer statistik SPSS yang diterapkan untuk: • Analisis Regresi Sederhana • Analisis Regresi Berganda • Analisis Regresi Model Geometrik • Analisis Regresi dengan Variabel Dummy • Analisis Regresi dengan Variabel Moderasi • Analisis Regresi dengan Variabel Mediasi • Analisis Regresi Logistik • Analisis Regresi dengan Metode Stepwise • Analisis Regresi dengan Metode Backward • Uji Asumsi Klasik pada Regresi Sederhana • Uji Asumsi Klasik pada Regresi Berganda
Ulasan
Buku Rekomendasi Lainnya

90 menit bersama Nietzsche
STRATHERN, Paul

Seri Bunga Nusantara Bunga Sepatu
SUSIANI, Lusia

Miso - com 2
YONEZAWA, Rika

Pintu Surga Telah Terbuka : kisah-kisah religius dalam tradisi klasik islam
AMIN, Samsul Munir

Tanah Retak : Novel Sejarah Menjelang Perang Jawa 1825 - 1830
WIBOWO, Sakti

Misteri rahasia seorang suami
S. Mara Gd

Ihsan Yang Berkemajuan : imensi Praksis Etika Muhammadiyah
Syamsuddin, M. Din ; Riefki Muna ; Masyitoh Chusnan ; Abdul Mu'ti ; Patrialis Akbar ; Dadang Kahmad ; Anwar Abbas ; Abdul Hadi ; Hajrianto

Hukum agraria kehutanan : Aspek hukum pertanahan dalam pengelolaan hutan negara
-

Serba-Serbi Kekebalan Tubuh
Baeuerle A.Patrick ; Norbert Landa

Sukses hidroponik untuk pemula : panduan lengkap hidroponik cerdas di lahan terbatas
Yulian Harsono

Pusparatri : gairah tarian perempuan kembang
Nurul Ibad (Pengarang) ; Arif Abdulrakhim (Penyunting)

Almond
Won-Pyung Sohn (Pengarang) ; Sandy Joosun Lee (Penerjemah)

Pangeran yang selalu bahagia dan cerita-cerita lainnya
Wilde Oscar (Pengarang)

Rosid & Delia
Ben Sohib (Pengarang) ; Mehdy Zidane (penyunting)
