

Rona budaya : Festschrift untuk sapardi djoko damono
Melani Budianta (editor) ; Eko Endarmoko (penerjemah) ; Riris K. Toha-Sarumpaet (editor)
Tersedia di:
Deskripsi
Rona Budaya adalah persembahan karya ilmiah untuk menghargai kepakaran Sapardi Djoko Damono. Para penyumbang buku ini menulis berdasarkan bidang keahlian masing-masing, yang secara langsung dan tidak langsung menunjukkan hasil rintisan Sapardi untuk meluaskan dimensi ilmu dan dialog lintas disiplin dari Fakultas Sastra menjadi Fakultas Ilmu Pengatahuan Budaya. Buku ini memaparkan hasil upaya Sapardi untuk membangun ilmu sastra melalui mata kuliah dan berbagai jenis penelitian yang dirambahnya, dari sosiologi sastra, ssatra populer, sejarah sastra, kajian alih-wahana dan ekranisasi, dan sastra bandingan. Rona Budaya juga merujuk pengembangan kajian yang bersifat lintas dan inter disiplin, termasuk filsafat, sejarah, arkeologi, perpustakaan, linguistik, dan kajian dengan paradigma di luar bidang sosial humaniora untuk memperkaya ilmu sastra dan budaya. Kepedulian Sapardi dalam persoalan kebahasaan, pendidikan, dan kebudayaan telah bergaung dalam tulisan-tulisan dalam buku, yang ditulis oleh mantan mahasiswa dan kolega.
Ulasan
Buku Rekomendasi Lainnya

Clinical orthopaedic examination
MCRAE, Ronald

Kiai Haji Ahmad Dahlan dan Persyarikatan Muhammadiyah
Sutrisno Kutoyo

Makanan dan jiwa : Dari feses dapat diketahui apapun alat pencernaan dan gizi
SUDA, Tomio

Peralihan sistem birokrasi : dari tradisional ke kolonial
AGUNG, Anak Agung Gde Putra

Strategi Rumah Hemat Listrik
ISTIAWAN, Saptono

Kisah smurf : Pensmurf Perhiasan
PEYO

Karikatur + Photoshop Simple Guidance
ISWIDHARMANJAYA, Derry ; YOEVESTIAN, Whindy

Barbitch : kumpulan cerita
Sagita Suryoputri ; Mirna Yulistianti

Menuai duit dari ebay
EXPLORE, Edu

Akuntansi perusahaan jasa dan dagang : Bisnis dan manajemen untuk SMK kelas XI
Toto Sucipto ; Editor, Erick Wicaksono

Konflik bersejarah KURSK : kisah pertempuran tank terbesar dalam sejarah
Nino Oktorino

Sekolah Pohon : Daun - daun tak pernah berhenti menuliskan cerita pada alam semesta
-

Thomas & Friend : Senang Belajar berhitung
TIM EFK

Mad honey
Picoult, Jodi (Pengarang) ; Boylan, Jennifer Finney (Pengarang)
