Bukti kedahsyatan sirsak menumpas kanker

Bukti kedahsyatan sirsak menumpas kanker

ZUHUD, Ervizal AM ; INDAH, Yunita

PENGOBATAN -- HERBAL
Detil Buku
Edisi Cet.2
Penerbit Jakarta : AgroMedia Pustaka, 2011
Deskripsi Fisik vi, 114 hlm : ilus ; 24 cm
ISBN 979-006-343-1
Subjek PENGOBATAN -- HERBAL
Bahasa Indonesia
Call Number 615.3 ZUH b ; KC/634.6 ZUH b
Deskripsi
Hlm. 108 -111 ; Sirsak ternyata mengandung senyawa acetogenins dalam daunnya yang mampu menggantikan kemoterapi. Hebatnya lagi, acetogenins bersifat selektif dan hanya membunuh sel kanker serta membiarkan sel normal tubuh untuk tetap hidup. Hal ini telah dipraktekkan oleh penulis buku ini kepada pasien kanker. Melalui buku ini penulis juga menjelaskan cara membuat berbagai simplisia atau ramuan dari sirsak, cara kerja acetogenins melawan kanker dan penyakit lain, bukti ilmiah kedahsyatan acetogenins, cara bertanam sirsak, bagian tanaman yang bermanfaat, hingga cara mengolah sirsak menjadi produk makanan siap konsumsi.
Pinjam Buku Ini
Buku ini dapat dipinjam/dibaca di:
Perpustakaan Jakarta - Cikini Dapat dipinjam: 3
Perpustakaan Jakarta Utara - Koja Dapat dipinjam: 3
Perpustakaan Jakarta Selatan - Gandaria Tengah Dapat dipinjam: 1