JAKLITERA sudah ada versi mobile lho! Unduh
Pinjam buku ini
30 resep cake dan kue lapis irit telur

30 resep cake dan kue lapis irit telur

SUSANTO, Sisca ; KHARIE, Ayu

Edisi Cet.1
Penerbit Jakarta : Demedia, 2011
Deskripsi Fisik 64 hlm. : ilus. ; 23 cm
ISBN 979-082-057-7
Subjek MASAKAN
Bahasa Indonesia
Call Number 641.5 SUS t

Tersedia di:

Perpustakaan Jakarta - Cikini
Dapat dipinjam: 3 | Baca di tempat: 1

Deskripsi

Aneka cake yang lezat biasanya dibuat menggunakn telur yang banyak. Misalnya lapis surabaya, lapis mandarin, lapis legit, dan lain - lain. Tidak heran jika harga jual aneka kue besar seperti ini menjadi agak mahal. Namun walaupun harganya mahal, kue - kue seperti ini tetap dicari. Ini membuka peluang pasar bagi mereka yang gemar membuat kua. Apalagi menjelang hari besar dan hari istimewa lainnya. Resep aneka cake dan kue lapis dalam buku ini dibuat ringkas sehingga memudahkan pembaca untuk mengikuti cara pembuatannya secara lanjut.

Ulasan

Belum ada ulasan untuk buku ini. Jadilah yang pertama untuk mengulas!