JAKLITERA sudah ada versi mobile lho! Unduh
Pinjam buku ini
Bisnis pengemukan sapi

Bisnis pengemukan sapi

SANTOSA, Kholid ; ARTIANINGSIH, Siti ; ANDOKO, Agus ; WARSITO

Edisi Cet. 1
Penerbit Jakarta : Argo Media Pustaka, 2012
Deskripsi Fisik vi, 130 hlm. : ilus. ; 23 cm.
ISBN 978-979-006-425-6
Subjek PERTERNAKAN SAPI
Bahasa -
Call Number 636.07 SAN b

Tersedia di:

Perpustakaan Jakarta - Cikini
Dapat dipinjam: 5

Deskripsi

Bibliografi : hlm 126-127 ; Buku ini berisi berbagai rahasia sukses berbisnis sapi potong, mulai dari memilih bakalan sapi yang tepat, membuat kandang untuk ternak, meramu pakan seimbang, memelihara kesehatan sapi potong, hingga panen dan pemasarannya. Tidak ketinggalan penulis juga menambahkan analisis usaha sebagai gambaran bagi anda untuk memulai bisnis sapi potong.

Ulasan

Belum ada ulasan untuk buku ini. Jadilah yang pertama untuk mengulas!