JAKLITERA sudah ada versi mobile lho! Unduh
Pinjam buku ini
9 Kunci bisnis Rasulullah SAW. dan Khadijah RA.

9 Kunci bisnis Rasulullah SAW. dan Khadijah RA.

HASTUTI, A. Yahya ; ARIMBI, Fridia Novi

Edisi
Penerbit Jakarta : Kalil, [s.a].
Deskripsi Fisik viii, 211 hlm. : ilus. ; 21 cm.
ISBN 978-979-22-8581-9
Subjek ISLAM DAN BISNIS
Bahasa -
Call Number 297.665 HAS s

Tersedia di:

Perpustakaan Jakarta - Cikini
Dapat dipinjam: 4

Deskripsi

hlm. 209-210 ; Jauh sebelum para pakar bisnis dan marketing memopulerkan aneka teori bisnis, 14 abad silam Rasulullah saw. sudah terlebih dulu menjalankannya. Rasulullah saw. adalah suri teladan kita yang utama. Mencontoh apa yang beliau lakukan merupakan keharusan bagi kita umat Islam. Salah satu teladan n yang harus kita ikuti adalah cara beliau menjalankan bisnisnya. Rasulullah saw. adalah pebisnis andal dengan keahlian dan kemasyhuran yang tidak lekang dimakan zaman. Berbagai teori bisnisnya bisa diterapkan dan berlaku hingga saat ini. Kesuksesan beliau tidak lepas dari etika Islam yang selalu beliau terapkan dalam berbisnis. Dalam hal ini, cara kotor tidak pernah menjadi pilihan. Kunci bisnis ini sekaligus menumbangkan pemikiran yang mengatakan etika hanya akan menjadi penghambat dalam berbisnis. Buku ini membahas 9 kunci bisnis Rasulullah saw. dan Khadijah ra. yang meliputi, antara lain: cara memulai bisnis, sukses berbisnis tanpa modal, menghitung investasi awal, menghitung Break Even Point atau titik impas, dan mengenal bisnis online yang sedang marak.

Ulasan

Belum ada ulasan untuk buku ini. Jadilah yang pertama untuk mengulas!

Buku Rekomendasi Lainnya

Gerakan theosofi di Indonesia :  menelusuri jejak aliran kebatinan Yahudi sejak masa Hindia Belanda hingga era reformasi
YUDAISME ; YAHUDI / AGAMA

Gerakan theosofi di Indonesia : menelusuri jejak aliran kebatinan Yahudi sejak masa Hindia Belanda hingga era reformasi

ARTAWIJAYA

Laporan pelaksanaan pembangunan Inpres Sekolah Dasar DKI Jakarta
PENDIDIKAN / SEKOLAH

Laporan pelaksanaan pembangunan Inpres Sekolah Dasar DKI Jakarta

Zipang vol. 15
FIKSI

Zipang vol. 15

KAWAGUCHI, Kaiji ; HYASINTA ; WIJAYA, Chandra

Indikator ekonomi Oktober 2011 :  buletin statistik bulanan
EKONOMI / STATISTIK

Indikator ekonomi Oktober 2011 : buletin statistik bulanan

INDONESIA . Badan Pusat Statistik

99 % lulus UN SD/MI 2014
UJIAN / KUMPULAN SOAL

99 % lulus UN SD/MI 2014

HERLAMBANG, Sigit Jaya

Godot di Amerika dan Indonesia
DRAMA INDONESIA

Godot di Amerika dan Indonesia

SOEMANTO, Bakdi

Perancangan teori & praktis power supply jenis switch mode
TEKNIK ELEKTRONIK

Perancangan teori & praktis power supply jenis switch mode

MUIS, Saludin

Psikologi kepribadian :  Menyelami misteri kepribadian manusia
Psikologi Individual, Karakter

Psikologi kepribadian : Menyelami misteri kepribadian manusia

Lynn Wilcox

Panduan Lengkap Kucing
Kucing

Panduan Lengkap Kucing

; Rodame M. Napitupulu ; Trias Kamal

Mengubah PC menjadi playstation
Permainan Ketangkasan dalam Ruangan

Mengubah PC menjadi playstation

-

Step-step hebat kuasai kamera DSLR :  Untuk pemula, orang awam & profesional

Step-step hebat kuasai kamera DSLR : Untuk pemula, orang awam & profesional

-

Seri Pengetahuan Kearifan Lokal DKI Jakarta :  menjelajahi wisata di Jakarta Barat

Seri Pengetahuan Kearifan Lokal DKI Jakarta : menjelajahi wisata di Jakarta Barat

M.Nur Shofyanto (Pengarang)

Pemeliharaan sasis dan pemindah tenaga kendaraan ringan untuk SMK/MAK kelas XI
Sasis / Teknik Kendaraan Bermotor

Pemeliharaan sasis dan pemindah tenaga kendaraan ringan untuk SMK/MAK kelas XI

Prayogi (Pengarang) ; Grasindo (Penyunting)

Komitmen perjalanan kredo kehidupan jatuh cinta indonesiaku
kesusastraan / kumpulan puisi indonesia

Komitmen perjalanan kredo kehidupan jatuh cinta indonesiaku

Suksmawan Yant Mujiyanto (Pengarang)

Pengaturan Kinerja koridor jalan terhadap penjadualan trip
Ilmu Teknik / Pengaturan Kinerja Koridor Jalan

Pengaturan Kinerja koridor jalan terhadap penjadualan trip

Leo Amstrong Manalu (Pengarang)