JAKLITERA sudah ada versi mobile lho! Unduh
Pinjam buku ini
Aries rising :  Aries beraksi

Aries rising : Aries beraksi

Hill , Bonnie Hearn ; Diny Fithriany R.

Edisi N/A
Penerbit Jakarta : PT Gramedia Pustaka Utama, 2012
Deskripsi Fisik 269 hlm. : ilus ; 20 cm.
ISBN 9789792279436
Subjek FIKSI
Bahasa Indonesia
Call Number 823 HIL a

Tersedia di:

Perpustakaan Jakarta - Cikini
Dapat dipinjam: 5
Perpustakaan Jakarta Selatan - Gandaria Tengah
Dapat dipinjam: 2

Deskripsi

Jadi anak kelas dua SMA memang tidak gampang. Naksir kakak kelas yang ganteng banget tapi terlalu populer, harus menghadapi guru bahasa Inggris yang menyebalkan, sampai harus bersaing dengan cewek terpintar sekaligus tercantik di sekolah. Tetatpi, semua berubah ketika Logan tak sengaja menemukan buku astrologi tua di rumahnya. Dari buku tersebut, ia mendapat tips cara mengaet cowok leo yang suka jadi pusat perhatian, memluluhkan hati guru berzodiak Taurus, dan mencar i cara agar bisa bersaing dengan cewek Libra yang mempersona.

Ulasan

Belum ada ulasan untuk buku ini. Jadilah yang pertama untuk mengulas!