JAKLITERA sudah ada versi mobile lho! Unduh
Pinjam buku ini
Teknologi fermentasi pada tepung jagung

Teknologi fermentasi pada tepung jagung

AINI, Nur

Edisi Ed. 1,
Penerbit Yogyakarta : Graha Ilmu, 2013
Deskripsi Fisik viii, 104 hlm. ; 23 cm.
ISBN 978-602-262-072-3
Subjek FERMENTASI / TEKNOLOGI PERTANIAN
Bahasa Indonesia
Call Number 663 AIN t ; 664.7 AIN t

Tersedia di:

Perpustakaan Jakarta - Cikini
Dapat dipinjam: 5
Perpustakaan Jakarta Pusat - Petojo Enclek
Dapat dipinjam: 2

Deskripsi

hlm. 87-100 ; Buku berjudul “ Teknologi fermentasi pada tepung jagung” ditulis untuk menjadi referensi bagi siapa saja yang ingin memperdalam pengetahuan di bidang tersebut. Buku ini terdiri dari lima (5) bab dan membahas secara khusus bagaimana fermentasi pada jagung dapat diaplikasikan, yaitu: (1) Komposisi dan karakteristik jagung, (2) klasifikasi sifat kimia jagung, (3) Teknologi fermentasi pada jagung, (4) Aplikasi tepung jagung terfermentasi pada pembuatan roti, dan (5) Tepung jagung sebagai bahan baku pangan darurat. Semoga buku ini bermanfaat bagi banyak pihak, terutama yang berkecimpung di bidang teknologi pangan.

Ulasan

Belum ada ulasan untuk buku ini. Jadilah yang pertama untuk mengulas!