Panduan hacking website dengan Kali Linux

Panduan hacking website dengan Kali Linux

DOEL, Mr

PROGRAMMER KOMPUTER
Detil Buku
Edisi
Penerbit Jakarta : Elex Media Komputindo, 2016
Deskripsi Fisik x, 229 hlm. : ilus. ; 20 cm.
ISBN 978-602-02-9745-3
Subjek PROGRAMMER KOMPUTER
Bahasa Indonesia
Call Number KC/005.1092 DOE p
Deskripsi
Banyaknya kasus hacking pada website yang terjadi di berbagai belahan dunia telah menyita perhatian banyak orang dan membuat para pengguna internet menjadi cemas. Pasalnya banyak kasus seperti deface, pencurian data-data penting, dan penyebaran data penting ke publik melalui internet menjadi viral. Apa sebenarnya yang dilakukan oleh seorang hacker hingga bisa melakukan aksi hacking pada sebuah website? Buku ini akan menjawab pertanyaan tersebut di mana akan dibahas teknik-teknik Hacking Website mulai dari tingkat dasar hingga menengah dengan menggunakan sistem operasi populer dalam bidang hacking, yaitu Kali Linux. Pada buku ini juga tersedia file latihan berisi website-website vulnerable yang digunakan untuk praktek sehingga akan mempermudah pembaca dalam mempelajari teknik-teknik hacking website.
Pinjam Buku Ini
Buku ini dapat dipinjam/dibaca di:
Koleksi belum dapat dipinjam atau dibaca di tempat