JAKLITERA sudah ada versi mobile lho! Unduh
Pinjam buku ini
Hijab tanpa Inner :  29 Gaya Hijab Pilihan casual, semi formal, formal, dan santai

Hijab tanpa Inner : 29 Gaya Hijab Pilihan casual, semi formal, formal, dan santai

Indari Mastuti dkk.

ISLAM, PAKAIAN DAN PERHIASAN / PAKAIAN WANITA / JILBAB / HIJAB
Edisi Cet. 1
Penerbit Jakarta : Penebar Plus, 2013
Deskripsi Fisik 76 hlm. : ilus. ; 26 cm.
ISBN 978-602-8661-88-1
Subjek ISLAM, PAKAIAN DAN PERHIASAN / PAKAIAN WANITA / JILBAB / HIJAB
Bahasa Indonesia
Call Number 646.3 MAS h ; 646.5 MAS h

Tersedia di:

Perpustakaan Jakarta - Cikini
Dapat dipinjam: 5
Perpustakaan Jakarta Barat - Tanjung Duren
Dapat dipinjam: 8 | Baca di tempat: 3

Deskripsi

Jilbab atau yang sekarang lebih tren dengan sebutan hijab, tentunya harus memberikan rasa nyaman bagi para hijab lover yang memakainya. Tentunya, mengenali bahan hijab yang akan digunakan sangat penting agar nyaman saat digunakan. Salah satu inovasi terbaru adalah menggunakan hijab tanpa inner. Saat menggunakan hijab tanpa inner, tentu saja rambut tidak boleh terlihat agar tidak menghilangkan esensi dari berhijab itu sendiri, yaitu menutup aurat. Bahan hijab yang digunakan harus cukup tebal, tidak menerawang, tidak licin dan memiliki tekstur yang mudah diaplikasikan. Hijab tanpa inner ini menjadi tren juga karena lebih praktis dan cocok untuk berbagai suasana sesuai dengan wanita-wanita dinamis masa kini. Untuk itu, buku ini hadir dengan menyajikan sejumlah inspirasi pilihan gaya untuk berbusana casual, formal, semi formal dan santai.

Ulasan

Belum ada ulasan untuk buku ini. Jadilah yang pertama untuk mengulas!