Kesehatan Lingkungan
SUMANTRI, Arif
Tersedia di:
Deskripsi
Bibliografi : hlm. 213-316 ; Hidup sehat merupakan interaksi empat faktor utama yaitu lingkungan, perilaku individu dan masyarakat, pelayanan kesehatan, serta faktor bawaan (genetik). Bagaimana cara mencapai taraf hidup yang sehat melalui keseimbangan lingkungan dengan lingkungan hidup yang terencana, terorganisasi, dan yang dikelola secara baik dari semua faktor yang ada pada lingkungan fisik manusia yang menjadi studi otonom dan disebut sebagai ilmu kesehatan lingkungan diulas dalam buku ini. Studi ini menjadi kian penting tatkala terjadi perubahan pola interaksi dari empat faktor penentu kesehatan, utamanya perubahan iklim. Perubahan tersebut berimplikasi luas tidak saja pada manusia, tetapi juga sisi kehidupan lain seperti pertanian, kehutanan, sumber daya air, kawasan pesisir, spesies makhluk hidup dan kawasan alami. Efek pemanasan global cenderung meningkat dan diprediksi akan menjadi beban berat bagi para petugas kesehatan lingkungan dan masyarakat. Substansi yang disesuaikan dengan fakta kesehatan lingkungan dengan berbagai telaah tambahan yang signifikan dibahas secara lebih rinci pada edisi kali ini.
Ulasan
Buku Rekomendasi Lainnya
Kebudayaan dan perubahan daya Taman Kalimantan dalam arus modernisasi : studi etnografis organisasi sosial dan kekerabtan dengan pendekatan antropologi hukum
Thambun ANYANG, Y.C.
Waspada terhadap penyakit futur
AL-YAASIN, Jasin bin Muhammad bin Muhalhil
Pelajaran hukum Pidana Bagian 1 : Stelsel Pidana, tindak pidana, Teori-Teori Pemidanaan Dan Batas Berlakunya Hukum Pidana
CHAZAWI, Adami
45 Penyakit Mata : Berbagai Jenis Penyakit dan Kelainan pada Mata
Prieharti Yekti Mumpuni ; Maya
Pendidikan Karakter berbasis Nilai & Etika Di Sekolah
Agus Zaenul Fitri ; Rina Tyas Sari
ILMU KEALAMAN DASAR (IKD)
SOEWANDI,Hariwijaya (Pengarang) ; Soewandi (Pengarang) ; Sinduningrum Estu (Pengarang) ; Indonesia Ghalia (Pengarang) ; Asmadianto (Pengarang)
Top 10 Burung Ocehan
Rusli Turut (Pengarang) ; B. Prasetya W (Pengarang)
Merah Putih di Benua Biru : Petualangan seru menyebarkan budaya indonesia di polandia
-
Humor BBM
Inzra B. (Pengarang) ; Taufiq Wadjdi (Pengarang)
Inventor Lab : Awesome Builds for Smart Makers
Rogers, Lucy (Pengarang)
Cookie run sweet escape adventure! - hewan
Lim Woo Young (Pengarang) ; Lee Tae Young (pengarang) ; Dwita Rizki N (alih bahasa) ; Diana (editor)
Klasifikasi membaca pada bahasa Mandarin 2000 kata : saduran cerita pendek Tiongkok pilihan
Shi Ji (Pengarang) ; Willie Japaries (Penerjemah) ; Lu Yu (Pengarang) ; Rika Yunia (Pengarang)
Fun Learning: Cerdas Menulis Angka dan Berhitung
Arif Erha
Lampu merah di sepanjang proyek Jakarta Outer Ring Road
Ismail (Pengarang) ; Asih Widiarti (pengarang) ; Dani Muhadiansyah (pengarang) ; Evan Koesumah (pengarang)