JAKLITERA sudah ada versi mobile lho! Unduh
Pinjam buku ini
Mutu layanan kebidanan dan kebijakan kesehatan :  dilengkapi dengan soal-soal latihan dan kasus issu etik kebidanan

Mutu layanan kebidanan dan kebijakan kesehatan : dilengkapi dengan soal-soal latihan dan kasus issu etik kebidanan

TANDO, Naomy Marie

Edisi
Penerbit Jakarta : In Media, 2013
Deskripsi Fisik vi, 255 hlm. : ilus. ; 21 cm.
ISBN 979-602-7960-25-1
Subjek PENDIDIKAN ISLAM
Bahasa Indonesia
Call Number 610.73 TAN m

Tersedia di:

Perpustakaan Jakarta - Cikini
Dapat dipinjam: 5

Deskripsi

Bibliografi : hlm. 253-254 ; Buku mutu ini ditulis dengan berpedoman pada kurikulum perkuliahan mahasiswa kebidanan, sehingga diharapkan dapat dijadikan sebagai buku referensi bagi perkembangan ilmu pengetahuan di bidang peningkatan mutu pelayanan kebidanan sebagai tenaga kesehatan yang berada di ujung tombak pelayanan kesehatan ditengah-tengah masyarakat Indonesia yang semakin membutuhkan pelayanan kebidanan yang bermutu. Buku ini juga disajikan dengan topik-topik yang diharapkan dapat memebrikan kemampuan bagi yang membacanya untuk cepat memahami dan mengerti bagaimana pelayanan kebidanan diselenggarakan sesuai standar pelayanan yang telah ditetapkan, menilainya langkah-langkah penyempurnaan dari kekurangan-kekurangan pelayanan kebidanan yang telah dilakukan kepada pasien yang memerlukan. Hal-hal yang dikaji pada buku ini dan diharap dapat meningkatkan wawasan ilmu pengetahuan adalah mengenai konsep dasar mutu pelayanan kesehatan dan kebidanan, standar mutu pelayanan kebidanan, indikator mutu pelayanan kesehatan, metode peningkatan mutu pelayanan kebidanan dan pelayanan kebidanan di tingkat primer.

Ulasan

Belum ada ulasan untuk buku ini. Jadilah yang pertama untuk mengulas!