Pengembangan karakter untuk anak : panduan pendidik
GARMO, John ; PRAKASA, Galuh ; TORUAN, Denis ; CHARACTER SOLUTIONS INTERNATIONAL
Tersedia di:
Deskripsi
Judul asli : Developing character : teacher's guide ; Anak-anak danpara remaja pada umumnya terbiasa dididik menambah pengetahuan mereka dan mengembangkan keterampilannya semata, sehingga mereka tidak siap memenuhi panggilan hidup mereka ketika mereka dewasa. Sukses hidup yang menyeluruh menuntut lebih dari sekedar penguasaan pengetahuan dan keterampilan. Oleh karena itu, sebagai fondasi dan penuntun moral atas penguasaan pengetahuan dan keterampilannya itu, anak-anak harus bisa mengembangkan karakter yang baik sebagai fondasi pengetahuan dan keterampilannya. Buku ini merupakan buku referensi, bukan buku peraturan. Sejatinya dirancang untuk guru, orang tua, dan orang dewasa yang menjadi teladan/model hidup anak-anak mereka. Setiap bab dalam buku ini berisi cerita-cerita, pertanyaan-pertanyaan diskusi, dan aktivitas yang menyemangati anak-anak dalam pembinaan kualitas karakter yang nilai-nilainya akan terpatri dalam diri mereka sepanjang hidupnya.
Ulasan
Buku Rekomendasi Lainnya
Belajar Komputer untuk Anak : microsoft word
Ajen Dianawati
Islam Dan Dunia
NADWI, Abdul Hasan Ali
Power bible comic 3 = : Tanah terjanji
KIM, Shin-Joong
Kamus Standar Bahasa Indonesia - Jepang
TANIGUCHIi, Goro
22 Desain tangga multifungsi
AKMAL, Imelda
Alat dan Mesin Bawah Laut : Kapal Selam, Tabung Selam, Pakaian Selam, Kapal Selam Nuklir, Kapal Submersibel, ...
Bailey, Gerry ; FELICIA, Gabriella ; FARDILA, Dini
Otodidak Photoshop Untuk Pemula : Mengupas Tuntas Dasar-Dasar Penggunaan Tool Photoshop
JUBILEE ENTERPRISE
Sukses Wawas Diri
-
826 catatan cinta dari ayah : catatan indah dan membesarkan hati yang ditulis seorang ayah di serbet kertas yang diberikan setiap hari kepada anak perempuannya
; Ditiberio, Cynthia ; Susi Purwoko
Seri Olahraga : Buku Pintar Bola Basket
SALIM, agus (Pengarang)
Aktivitas Aktivitas Seni Kreatif : krayon, kapur tulis, dan spidol
-
Prince Charles : the passions and paradoxes of an improbable life
Sally Bedell Smith
Ketawalah, tanahairku : sajak sajak resistencia
Raja Ahmad Aminullah (Pengarang)
Backstreet
Coochocinoou (Pengarang) ; Putri Fairuz (Pengarang)