

Musa dan Monoteisme
Sigmund Freud (Pengarang)
Deskripsi
Musa, sang pembebas yang menyampaikan agama dan hukum pada kaumnya, hidup disebuah era yang begitu jauh hingga sebuah pertanyaan awal munculnya, apakah ia pribadi yang menyejarah ataukah seorang tokoh legenda. Kalaupun ia hidup (ada), masanya berada di sekitar abad ke-13 atau 14 SM, dan kita tidak memiliki pengetahuan apa pun tentang di kecuali dari Kitab Suci dan tradisi tertulis Yahudi. Walaupun informasi itu tidak punya kepastian sejarah yang mutlak, sebagaian sejarawan mnyatakan bahwa Musa benar-benar hidup dan bahwa eksodus dari Mesir yang dipimpinnya sungguh-sungguh terjadi. Pemahaman itu terpelihara dengan pemahaman yang baik, sejarah Israel sekarang tidak bisa dipahami tanpa mengakui hal tersebut. Ilmu pengetahuan kini menjadi sangat berhati-hati dan jauh lebih lunak ketika berhadapan dengan tradisi daripada yang pernah terjadi di masa awal penyelidikan sejarah.
Ulasan
Koleksi Rekomendasi Lainnya

Junior
Seno Gumira Ajidarma (Pengarang)

Filsuf Nietzche dan kita
Emmanuel Milala (Pengarang)

Pemuda asal Maluku di Negeri Belanda hendak berontak?
Sihite, Viktor (Pengarang)

Dari balik tobong (20-21)
NR. Ina Huda (Pengarang)

Humanisme Universil seirama dengan Pantjasila
A. Wahid Situmeang (Pengarang)

Jedi Saleh Megantara,seniman Garut yang mulai melirik ke Film
N. Syamsuddin Ch. Haesy (Pengarang)

Kemelut (bagian 14-15) : Cerbung karya Darman Moenir
Darman Moenir (Pengarang)

Dari meja redaksi. Tentang telaah dan studi seni rupa
Abdul Hadi WM (Pengarang)

Sistem budaya daerah kita dan modernisasi
Abdurrahman Wahid (Pengarang)

Hidup, cinta dan petualan Jim Bowie 100
Paul I. Wellman (Pengarang)

Darmanto Jatman tentang pengajaran psikologi : Sudah saatnya memperhatikan ilmu jiwa khas Indonesia

Syair Kumala Sukur
PH Muhammad Abdul Aziz (Pengarang)

Plesedan pisang Ambon di bus kota : kisah uang logam
Pandir Kelana (Pengarang)

Romeo dan julia
William Shakespear (Pengarang)
