JAKLITERA sudah ada versi mobile lho! Unduh
Baca koleksi ini
Kajian bahasa dan masyarakat

Kajian bahasa dan masyarakat

Edisi -
Penerbit Padang : Singgalang, 1984
Deskripsi Fisik 4 halaman ; 25 cm.
ISBN -
Subjek Guntingan (Surat kabar, dsb.)
Bahasa -
Call Number H.39.959

Deskripsi

Sebuah kliping dari surat kabar terbitan Singgalang XVI No. 2755 pada hari senin, 17 September 1984 yang berisikan pidato ilmiah dari DR. Khaidir Anwar di depan sivitas akademika Universitas Andalas dalam rangka Dies Natalis ke 28, 13 September 1984. "Sejak Ferdinand de Saussure menunjukkan perbedaan antara pengertian la langua dan la parole, maka untuk masa yang cukup panjang, kecendrungan dalam kajian bahasa difokuskan pada penganalisaan masalah masalah bahasa, la langua dengan mengabaikan la parole atau ujaran."

Ulasan

Belum ada ulasan untuk buku ini. Jadilah yang pertama untuk mengulas!