JAKLITERA sudah ada versi mobile lho! Unduh
Baca koleksi ini
Pangeran Sambernyowo

Pangeran Sambernyowo

Soehario Padmodiwirio (Pengarang)

Edisi -
Penerbit Jakarta : Yayasan Obor Indonesia, 1992
Deskripsi Fisik 268 halaman : ilustrasi ; 16,5 cm.
ISBN 9794611247
Subjek Soehario Padmodiwirio
Bahasa Indonesia
Call Number N.69.1711

Deskripsi

Kisah hidup Pangeran Sambernyowo merupakan sejarah yang benar-benar terjadi. Suatu sejarah perorangan tentunya tidak bertahan sendiri, melainkan tentu ada hubunganna dengan kejadian sejarah lainnya pada kurun waktu yang sama di tempat berlainan. Untuk pembuatan film ini, cukuplah jika dihubungkan kejadian-kejadian di Mataram periode 1725-1757 dengan keadaan dan sepak terjang VOC Belanda sebelumnya di Ceylon, Malaya, dan di Belanda sendiri dalam rangka hubungan politik dan perdagangan mereka di Eropa dan Asia.

Ulasan

Belum ada ulasan untuk buku ini. Jadilah yang pertama untuk mengulas!