

Menikah itu Bukan Secepatnya Tapi Setepatnya
Muslimah Talk
Tersedia di:
Deskripsi
Pernikahan bukan sebuah perlombaan, siapa yang cepat maka dialah yang menang. Pernikahan juga bukan rekreasi, yang bisa dilakukan nanti-nanti. Pernikahan adalah ibadah, yang jika kita jalani dengan baik, Allah akan memberikan surga sebagai balasannya; surga di dunia dan surga di akhirat. Pernikahan tak selalu meriah, seperti resepsi di hari bahagia, dan berlangsung dalam waktu yang lama, tak secepat ijab-qabul yang diucapkan. Pernikahan adalah ibadah yang melibatkan dua karakter yang berbeda dengan latar belakang yang berbeda pula. Dibutuhkan komitmen yang benar agar sukses menjalaninya. Itulah makanya Allah tidak sembarangan menyandingkan kita dengan sesorang. Jodoh adalah takdir Allah yang kepastiannya hanya Dia yang tahu. Karenannya, tak perlu bersedih bila jodoh yang dinantikan tak kunjung menghampiri. Bagaimanapun, seseorang di suatu tempat setia menanti saat-saat pertemuan dengan kita.
Ulasan
Buku Rekomendasi Lainnya

Aku tahu islam jilid 19 : lebaran dan hari besar islam
Komaruddin Hidayat

Ensiklopedia : Golongan, kelompok, aliran, mazhab, partai, dan gerakan Islam seluruh dunia
AL-HAFNI, Mun'im, Abdul

Teori dan aplikasi statistika dan probabilitas : Sederhana, lugas, dan mudah dimengerti
BOEDIONO

Advancing formative assessment in every classroom : a guide for instructional leaders
Moss, Connie M.

Senang belajar bahasa indonesia 3 : SD kelas III
TIM BINA BAHASA ; EDWIN, P

Islamic Montessori for 3-6 Years Old
Zahra Zahira ; Linggar Swastika

Fun Cican : Kring-Kring! Cican Naik Sepeda
; Noor H. Dee

Nikmatnyta Sedekah
-

Geografi untuk SMU Kelas 2
-

Manajemen dan organisasi : dalam realita kehidupan
-

Dongeng Animasi 3D, : Petualangan Alice Di Negeri Ajaib
-

Kiat berkebun lada
-

Wipe clean alfabet; : Disnep Pixar Cars
-

Fun with pinkfong : numbers & shapes
Pinkfong Company (Pengarang)
