JAKLITERA sudah ada versi mobile lho! Unduh
Pinjam buku ini
100 Peristiwa yang Bisa Menimpa Anda

100 Peristiwa yang Bisa Menimpa Anda

Benny Rachmadi

HUMOR
Edisi cetakan pertama
Penerbit Jakarta : Kepustakaan Populer Gramedia, 2011
Deskripsi Fisik iv, 132 halaman ; 24,5 cm
ISBN 978-979-91-0346-6
Subjek HUMOR
Bahasa Indonesia
Call Number 817 BEN s

Tersedia di:

Perpustakaan Jakarta - Cikini
Dapat dipinjam: 1

Deskripsi

Bagi Benny, tidak ada tempat dan orang yang aman dari "kesialan". Namun di tangan Benny, "kesialan" itu malah menjadi bahan kartun yang orisinal dan mengejutkan. 100 Peristiwa yang Bisa Menimpa Anda mengajak kita untuk menertawakan "kesialan" yang barangkali pernah kita alami.

Ulasan

Belum ada ulasan untuk buku ini. Jadilah yang pertama untuk mengulas!