

Perdebatan hukum tata negara pascaamandemen konstitusi
Mohamad Mahfud MD
Tersedia di:
Deskripsi
Bibliografi : halaman 253-259 ; Indeks : halaman 261-268 ; Setiap Bab dari buku ini menjawab konteks masalah dan konteks waktu ketika ada isu penting mencuat dalam masalah hukum dan konstitusi terutama sejak dilakukannya amandamen atas UUD 1945 pada penggal waktu 1999-2002. Dengan isi terdiri atas 7 bagian dan 15 topik, buku ini terkonstruksi dalam rangkaian logis tentang Hukum Tata Negara, mulai dari dasar filosofi sampai pada strukturisasi dan problema dalam implementasinya. Dari begitu banyak tulisan yang penulis pernah buat, maka yang 15 topik dalam buku inilah yang dapat disusun secara menyatu, karena kaitan topiknya tidak terlepas-lepas dan konstruksinya logis sebagai rangkaian masalah yang saling terkait. Sasaran Pembaca: kalangan akademisi, khususnya mahasiswa fakultas hukum dengan mata kuliah wajib, yaitu Hukum Tata Negara. Selain itu, buku ini juga sangat penting dibaca oleh para praktisi baik di bidang hukum, politik, maupun administrasi negara.
Ulasan
Buku Rekomendasi Lainnya

MALTHUS, Thomas

Menteri-Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Sejak Tahun 1966
SUMARDI, S

Potret otonomi daerah dan wakil rakyat di tingkat lokal
ROMLI, Lili

Sumayyah binti Khabath : syahidah pertama (menyayangi sesama)
ANWAR, Ridha ; YANI

Manajemen Keuangan Perusahaan Lanjutan : Dilengkapi soal dan penyelesaiannya
J.P. Sitanggang ; Sri Mulyantini ; Wahyudi

Kisah-Kisah Terdahsyat Untuk Anak Muslim
ARYATNA, Alifa ; FLO

Komik No Galau but Gaul
Dian K. ; Damar sasongko ; Lanting studio

Wawancara Konseling di Sekolah : Lengkap dengan Contoh Kasus dan Penanganan
-

Engkau... cahaya hatiku
Nia Sutardi ; Fatimah Azzahra (penyunting)

Sehat Holistik Seacara Alami : gaya hidup selaras denagn alam
Tjok Gde Kerthyasa (Pengarang)

Success Coaching : Keterampilan baru untuk melatih anda meraih sukses dalam hidup dan bisnis
Terry Perdanawati (Pengarang)

Memilih Kontrasepsi Alami dan Halal
; Dyah Andari

Mereka membunuhku pelan-pelan : Pengakuan seorang praja IPDN melawan gerakan tutup mulut
-

Memproduksi ilmu pengetahuan di tengah masyarakat : suatu tantangan bagi Universitas Indonesia
Ali Nina Liche Seniati (Pengarang) ; Agus Aris Munandar (Pengarang) ; Dana Indra Sensuse (Pengarang) ; Ibnu Hamad (Pengarang) ; Indang Trihandini (Pengarang) ; Ismail Hadisoebroto Dilogo (Pengarang) ; Isti Surjandari (Pengarang) ; Martani Huseini (Pengarang) ; Retnosari Andrajati (Pengarang) ; Risqa Rina Darwita (Pengarang) ; Sulastri Surono (Pengarang) ; Sulistyowati Irianto (Pengarang) ; Terry Mart (Pengarang) ; Tutik Sri Hariyati (Pengarang) ; Yati Afiyanti (Pengarang) ; Sulistyowati Irianto (Penyunting)
