Memperbincangkan pemikiran pendidikan islam : dari idealisme substantif hingga konsep aktual
Tobroni
Tersedia di:
Deskripsi
Peran penting dan strategisnya pendidikan dalam kehidupan manusia tak terbantahkan.Demikian juga pendidikan agama Islam (PAI) yang menjadi ujung tombak dakwah dan pembangunan moral dan akhlak bangsa. Permasalahannya adalah bagaimana agar pendidikan agama Islam fungsional sebagai ujung tombak dakwah dan pembangunan moral dan akhlak bangsa? Buku ini membahas secara komprehensif tentang ihwal pendidikan agama Islam mulai pada tataran filosofis sampai praksisnya.Diawali dari kajian tentang hakikat pendidikan, materi yang tersaji didalam buku ini mencakup: rekonstruksi paradigma pendidikan Islam, pendekatan tasawuf dalam pendidikan agama Islam, pemikiran pendidikan karakter al-Ghazali, model pendidikan di beberapa negara, pembentukan manusia ihsan dan karakter rabbani, serta PAI untuk menjawab etika global dan sosial. Tidak hanya itu, dibahas pula tentang hakikat guru PAI yang ideal dan rekonstruksi desain pembelajaran PAI. Disamping menggugah paradigma berpikir kritis dalam merespons berbagai tantangan pendidikan agama Islam di era global, diharapkan kehadiran buku ini dapat menjadi acuan bagi pemerhati dan praktisi pendidikan Islam, khususnya para dosen dan guru,dalam mewujudkan sasaran akhir pendidikan agama Islam, yaitu pembangunan moral dan akhlak bangsa.
Ulasan
Buku Terkait
Buku Rekomendasi Lainnya
Kamal Atarturk : Pengusung Sekularisme dan Penghancur Khalifah Islamiah
SABIQ, Dhabith Tarki
Panduan aplikasi pembuatan animasi dengan macromedia director MX 2004
Setitik air mata sejuta makna Kisah tangis para nabi, shahabat, dan salafus shalih Abul Fida' Muhammad Izzad ; pen Abu Barzani, dan Idham Khalid Effendi, ed. A. Choiran Marzuki
IZZAD, Abul Fida' Muhammad
Triasmara
Lolita Lavietha ; Penyunting ; Andri Nastar
Andaikan ... aku atau anda gubernur kepala daerah
PRIYANTO
Presentasi kreatif dengan Powerpoint 2007 Catur HP ; ed. Annisa Kurnia
CATUR, HP
Kamasutra Arab
; Khalifurrahman Fath
Sosiolinguistik : suatu pendekatan pembelajaran bahasa dalam masyarakat multikultural
Fathur Rokhman (Pengarang)
Bank Soal tes Masuk Akademik Keperawatan
-
Sepaktakraw Untuk Pelajar
; Desai; Octiviena@gmail.com
Me and My Bolly Hobby
Fausta Christy Advent
Serial Polly : Polly dan Betsy Bertukar tempat
Dewi Cendika ; ilustrasi, Imam Maliki
Rama dan sinta
Pitoyo Amrih (Pengarang) ; Miz (Pengarang)
Lao Tzu
Thomas Watters (Pengarang) ; Fandy Hutari (Penyunting)