

Teka-Teki Terakhir
Annisa Ihsani ; Ayu Yudha
Tersedia di:
Deskripsi
Gosipnya, suami-istri Maxwell penyihir. Ada juga yang bilang pasangan itu ilmuwan gila. Tidak sedikit yang mengatakan mereka keluarga ningrat yang melarikan diri ke Littlewood. Hanya itu yang Laura tahu tentang tetangganya tersebut. Dia tidak pernah menyangka kenyataan tentang mereka lebih misterius daripada yang digosipkan. Di balik pintu rumah putih di Jalan Eddington, ada sekumpulan teka-teki logika, paradoks membingungkan tentang tukang cukur, dan obsesi terhadap pernyataan matematika yang belum terpecahkan selama lebih dari tiga abad. Terlebih lagi, Laura tidak pernah menyangka akan menjadi bagian dari semua itu. Tahun 1992, Laura berusia dua belas tahun, dan teka-teki terakhir mengubah hidupnya selamanya…
Ulasan
Buku Rekomendasi Lainnya

Camille Dan teman - Teman
DE PETIGNY, Aline ; Donna Wijayanto (Penerjemah)

Demokrasi dan tatanan global dari Negara modern hingga pemerintahan kosmopolitan = Democracy and The Global order from the modern state to cosmopolitan governance David Held; penerjemah Damanhuri; ed. Kamdani
HELD, David

Petunjuk Pemakaian Norma Penghitungan Pajak Penghasilan 1984

Menyusun rencana penelitian
AMIRIN, Tatang M.

Cakrawala pariwisata
SAMMENG, Andi Mappi

Kisah-kisah teladan dari negeri-negeri Islam
KHAN, M. Ebrahim ; WIBOWO, Safrudin Edi ; YUDHA, Ali Formen

Everest sang bunda semesta
HONG, Jaechol ; NOVIANTI, Endah Nawang

Look at Me Please
Sofi Meloni ; Editor: Afrianty P. Pardede

'Izrail Bilang, Ini Hari Terakhirku
Ahmad Rifa'i Rif'an (Pengarang) ; Abu Mumtaza (Editor)

99 Cara Mengasah Intuisi ala Sherlock Holmes : Panduan mengasah kemampuan memahami sesuatu ala detektif
Monica Anggen

English for receptionist
Herman Sudrajat

Komik belajar matematika : Putiput membangun rumah Manki
Wafiq Sehat ; Febriani

Ensiklopedi nasional Indonesia jilid 17 U ZW
-

Konsep bobath : Teori & praktik klinis dalam rehabilitasi neurologis
Raine Sue (Pengarang) ; Ellerington-Lynch Mary (Pengarang) ; Meadows Linzi (Pengarang) ; Aditya Denny Pratama (penerjmah)
