

This is why i need you
Brian Khrisna ; Juliagar R.N
Tersedia di:
Deskripsi
Apa jadinya jika seorang mahasiswa, dengan badan atletis tinggi besar, harus tinggal di kos-kosan putri? Belum lagi, profesi sampingannya sebagai bartender di salah satu toko alkohol di Bandung, sangat bertolak belakang dengan jabatannya di sebuah organisasi kekeluargaan Masjid di kampus.Namun, meski menjadi satu-satunya penghuni laki-laki di kosan putri itu, gue justru disambut ramah oleh para penghuni di sana.Sikap gue yang jarang sekali bersosialisasi, kerap membuat gue terbawa ke berbagai masalah. Terlebih ketika sebagai bartender, gue dipaksa harus ramah kepada para pelanggan.Tapi, dari situ justru gue bertemu orang-orang yang luar biasa. Dari karyawan yang suntuk dengan kerjaanya, kuli bangunan yang badannya bau kelabang, tante-tante menor yang menuggu pelanggan, bos besar perusahaan yang bahkan kalau batuk aja keluar uang, mahasiswa tingkat akhir yang sudah capek kuliah dan maunya kawin aja, sugar daddy, sugar baby, sampai orang-orang nggak jelas yang wajahnya mirip sama obeng bengkel ketimbang sama manusia,Hingga suatu hari, gue bartemu dengan seorang pelanggan wanita yang justru untuk pertama kalinya mampu membuat hidup gue yang awalnya tenang menjadi mendadak berantakan.
Ulasan
Buku Terkait
Buku Rekomendasi Lainnya

Manage your mind for success
GUNAWAN, Adi W

Modernisasi dan Pelestarian
SUASTA, I.B. Made

Proses Models
LEVIN, Gerald

Runtuhnya globalisme dan penemuan kembali dunia
SAUL, John Ralston ; DARIYATNO., QUDSY, Saifuddin Zuhri

Jangan Lupakan Kenangan Tentangku
Potter, Alexandra ; Susan Meliana Husen

Manajemen Keuangan Perusahaan
SYAMSUDDIN, Lukman

Baju rajut karakter untuk anak : inspirasi baju rajut anak dengan 11 karakter kartun idola buah hati
Sherly Puspita

berkah hijrah menuju allah
Ibnu qayyim al-jauziyah (Pengarang)

Membaca Puisi Menggugah Emosi
Kasdi W. A. (Pengarang)

Sajak-sajak sungai rindu
Rida Kliamsi (Pengarang)

Buku pintar kendaraan : kapal perang & kapal selam
Gilpin, Daniel (Pengarang) ; Nadya Andwiani (penerjemah) ; Novalya Putri (penyunting) ; Pang, Alex (ilustrator)

Pengembangan gim SMK/MAK kelas XII
Bait Syaiful Rijal (Pengarang) ; Akhi Ha Runi Nur Rahayu (Pengarang) ; Mahathir Muhammad (Penyunting) ; Frisca Yanari (Penyunting)

Kindai
-

Warisan asas 50 : kumpulan kertas kerja ceramah dan bengkel "asas 50 dan sastera melayu moden"
Muhammad Haji Salleh (Pengarang)
