Suka-Suka Teppy : Bukan Buku Pedoman Kehidupan, Tapi Bisa Jadi Teman Dalam Genggaman
Baiq Nadia Yunarthi (Pengarang)
Tersedia di:
Deskripsi
Dalam 10 tahun terakhir, terutama ketika gue baru memasuki usia 20an, ada banyaaak banget pertanyaan soal hidup di kepala gue. Sebagian akhirnya terjawab dengan sendirinya seiring dengan berjalannya waktu. Sebagian lagi terjawab karena gue konsultasi dengan temen-temen yang udah lebih berpengalaman. Sebagian lagi belum terjawab karena guenya... CLUELESS :)) Maka dari itu, gue nggak menulis buku ini untuk sok menggurui seolah gue paling paham soal hidup. Paling nggak gue bisa berbagi pengalaman menghadapi situasi yang dulu gue hadapi pada umur 20-an sampai sekarang masuk kepala 3. Gue berasa harus ganti nama jadi Mamah Teppy abis jawabin pertanyaan-pertanyaan gini :)) Semoga jawaban-jawaban gue membantu dan monmaap kalo rada ngegas di beberapa bagian, ya. HAHAHA .... Tapi yang pasti, semoga segala sesuatu yang kita hadapi dalam hidup bisa kita lewatin dengan baik, bijak, dan pastinya membentuk kita jadi manusia yang lebih cerdas dan tangguh. Kalo kata penyanyi favorit gue, Tulus, "Manusia-manusia kuat, itu kita..." I hope you had a good time reading this book. All in all, come rain come shine, enjoy your life regardless. Remember, you are never alone :) Buku ini bukan harga mati pedoman kehidupan, semuanya gue jawab suka-suka. Yang jelas, gue bisa jadi temen dalam genggaman kalian (waw semacam Jin & Jun, yah :)) Semoga pertanyaan dan jawaban dalam buku ini bisa membantu kalian mengatasi keresahan hidup masing-masing, ya!
Ulasan
Buku Rekomendasi Lainnya
28 hari mendapatkan pacar : panduan berhenti jomblo
DIKA, Raditya (ed)
Autisme & pola makan yang penting untuk anda ketahui Rosemary Kessick; pen. Intan Dewi Savitri
KESSICK, Rosemary
Filsafat pendidikan Islam
SYAR'I, Ahmad
Jangan bimbang
Ali, Sanad bin ; ASY SYUHUD Ali bin Nayif, AL-QARNI Aidh dan SAPTORINI (ed)
Sambungan ulir sekrup, pena dan pasak B.S. Anwir (penerjemah)
ANWIR, B.S
The miracle of mindbody medicine : how to use mind for better health
GUNAWAN, Adi W
Arkeologi Menguak Rahasia Masa Lampau Yunani Kuno
Marni McGee (Pengarang) ; Theresia D.R Pratiwi (Pengarang)
You are (not) my bestfriend
; Ayu Yudha
Buku Pintar Calon Penghuni Surga : Mempersiapkan Kematian Menuju Kehidupan Akhir yang Bahagia
-
Komik corat-coret Made in Indonesia
Wahyu Aditya,Dkk
2002 mutiara hadits jilid VI
T.M. Hasbi Ash-Shiddieqy (Pengarang)
Joshua membuat keajaiban : seri para Dinosaurus milik Joshua
Fidela Asa (Pengarang)
Mustafa kemal, Sukarno, dan Abdurrahman wahid : Bapak pendiri Turki dan Indonesia baru : Persamaan dan perbedaan politik - kenegaraan
Abdulloh Shodiq (Pengarang)
Het wereldje van serjozja
Panova, Vera (Pengarang) ; Scheepmaker, Nico (Penerjemah)