

Teknik Overclocking untuk Pemula
MataMaya Studio (Pengarang)
Tersedia di:
Deskripsi
Overclock? Apa itu? Mungkin bagi sebagian orang istilah tersebut akan terdengar asing di telinga, tetapi tidak untuk para hobiis komputer dan juga para overclocker. Overclock adalah istilah yang mengacu pada cara untuk membuat suatu perangkat komputer agar berjalan pada kecepatan yang lebih tinggi daripada ketentuan pabrik pembuatnya. Dengan overclock, maka PC yang memiliki spesifikasi biasa bisa berjalan dengan optimal, bahkan bisa bersaing dengan PC spesifikasi canggih. Overclock bukanlah sesuatu yang menakutkan, walaupun risiko yang terjadi jika ada kegagalan adalah kerusakan pada komponen PC. Tetapi jika Anda melakukan overclock dengan cara yang benar, maka hal tersebut tidak akan terjadi dan optimalisasi PC akan nyata terlihat. Melalui buku ini Anda akan mendapatkan berbagai informasi yang bermanfaat, seperti pengenalan overclock, pengenalan hardware yang bisa di-overclock, pengujian pada komponen PC, proses overclock, sampai dengan tip-trik menarik seputar overclock.
Ulasan
Buku Terkait
Buku Rekomendasi Lainnya

Woprdstar 5.5
GUNAWAN, Donny

Yesus Tuhan dan Juru Selamat
HUNTER, A.M

Step by Step Animasi 3D Instant menggunakan Ulead Cool 3D Studio
GORA S, Winastwan

Raffles : further adventures of the amateur cracksman
HORNUNG, E. W. ; SULISTYOWATI, Endang ; AYUNING

Dr. Cipto Mangunkusumo : pahlawan pergerakan nasional
EMDEMAN

Rumah tradisional Betawi
Ismet B. Harun (penulis) ; Hisman Kartakusumah (penulis) ; Rahmat Ruchiat (penulis)

Teologi Islam : aliran-aliran, sejarah analisa perbandingan
NASUTION, Harun

Cepat dan mudah kuasai tenses dengan smart table
HARYANTO, Andi

Anak Dusun Keliling Dunia
; Umi Hariyati

Membuat Aplikasi Mini Market Integrasi Barcode Reader dengan PHP dan MySQL
Riyanto

40 Putri terhebat, bunda terkuat
; Agus Willy ; Mustika Arum

berkah hijrah menuju allah
Ibnu qayyim al-jauziyah (Pengarang)

Dalam rahim ibuku tak ada anjing
Afrizal Malna (Pengarang)

Menulis Artikel itu Gampang
Nurudin (Pengarang) ; imron samsuharto (penyunting)
