JAKLITERA sudah ada versi mobile lho! Unduh
Pinjam buku ini
Selidik Menguak Rahasia :  Yunani Kuno

Selidik Menguak Rahasia : Yunani Kuno

SEJARAH
Edisi Cetakan 1
Penerbit Jakarta : KPG, 2011
Deskripsi Fisik 64 halaman : Ilustrasi ; 25 cm
ISBN 978-979-91-0358-1
Subjek SEJARAH
Bahasa Indonesia
Call Number 938 MCG y

Tersedia di:

Perpustakaan Jakarta Pusat - Petojo Enclek
Dapat dipinjam: 2

Deskripsi

National geographic investigates, ancient greece archaeology unlocks the secrets of greece’s past; Tingkat kejayaan peradaban manusia pada masa lalu dapat diketahui melalui peninggalan mereka. Kadangkala sejarah penuh dengan misteri. Terdapat artefak-artefak kuno yang sangat menakjubkan karena cara pembuatan benda bersejarah tersebut pada masa lalu sudah sangat maju. Secara kualitas, artefak itu sudah mampu bertahan ribuan tahun lamanya. Secara kuantitas jumlahnya mencapai ratusan. Banyak artefak kuno tersebut ditemukan di daratan. Hal ini membuktikan bahwa kebudayaan dan tatanan sosial disana dahulu sudah begitu kompleks dan tinggi. Dilengkapi dengan gambar, skema, serta penjelasan yang ringkas, buku Yunani Kuno Arkeologi Menguak Rahasia Masa Lampau karya Marni McGee ini sangat cocok dibaca oleh semua kalangan, baik yang tertarik dengan arkeologi, sejarah, dan seni. Dari troya hingga laut aegea di turki, para arkeolog telah mencari petunjuk tentang sejarah bangsa yunani selama bertahun-tahun. Mempelajari apa yang kita tahu tentang helen dari troya. Mengamati lukisan dinding, patung, dan vas menakjubkan karya para seniman yunani. Melihat bagaimana harta karun kuno membantu ilmuwan masa kini untuk memecahkan teka-teki masa lampau bangsa yunani. Setiap artefak yang ditemukan memberi kita pemahaman baru tentang peradaban bangsa yunani kuno yang hilang. Dalam Buku Yunani Kuno ini, anda dapat menjelajahi dunia dan semua yang ada di dalamnya, dan membawa penemuan serta pengetahuan untuk sebanyak mungkin orang. Buku Yunani Kuno ini akan memperkenalkan generasi muda pada teknik penyelidikan mutakhir, penemuan paling aktual, dan cara bagaimana penemuan-penemuan itu ditafsirkan untuk membawa keterangan baru tentang peradaban kuno.

Ulasan

Belum ada ulasan untuk buku ini. Jadilah yang pertama untuk mengulas!

Buku Terkait

The Impact of Electronic Publishing : The Future for Publishers and Librarians J. Brown, David
Electronic publishing/Libraries and electronic publishing/Digital media/Management / Terbitan Elektronik/Perpustakaan, Media Digital

The Impact of Electronic Publishing : The Future for Publishers and Librarians J. Brown, David

J. Brown,David

The Indonesian parliament and democratization
Indonesia. Dewan Perwakilan Rakyat.Legislative bodies/Indonesia.Democratization/Indonesia.Indonesia/Politics and government/1998/ / Badan Legislatif,DPR

The Indonesian parliament and democratization

Ziegenhain, Patrick

The interplay of the oral and the written in Chinese popular literature
SASTRA CINA

The interplay of the oral and the written in Chinese popular literature

Slater, Phillip

The John F. Kennedy Assassination
Kennedy, John F./(John Fitzgerald),/1917/1963/Assassination/Criminal investigation/Crime scenes / Investigasi kriminal/pidana/pembunuhan/Kennedy, John F.

The John F. Kennedy Assassination

Kallen, Stuart A.

The Discipline of market leaders :  Displin para pemimpin pasar

The Discipline of market leaders : Displin para pemimpin pasar

REACY, Michael

Syarat memperoleh rahmat tuhan

Syarat memperoleh rahmat tuhan

ZAINI, Syahminan

Taudhihul adillah : fatwa-fatwa mualim buku 6
FIKIH

Taudhihul adillah : fatwa-fatwa mualim buku 6

SYAFI'I HADZAMI, Muhammad

Teori Moneter
UANG

Teori Moneter

INDRAWATI, Sri Mulyani

The little black book of reliability management : what do you have a right to expect?
Reliability (Engineering)/Management

The little black book of reliability management : what do you have a right to expect?

Daley, Daniel T.

The maintenance scorecard : creating strategic advantage
Manajemen Perusahaan

The maintenance scorecard : creating strategic advantage

Mather, Daryl

The new invisible college : science for development
ILMU PENGETAHUAN / SCIENCE

The new invisible college : science for development

Wagner, Caroline S.

The Obama Administration and the Americas : Agenda for Change

The Obama Administration and the Americas : Agenda for Change

The people factor : strengthening America by investing in public service
REFORMASI LAYANAN PUBLIK / AMERIKA SERIKAT / CIVIL SERVICE REFORM / UNITED STATES

The people factor : strengthening America by investing in public service

Bilmes, Linda J.

The Population of Malaysia Saw Swee-Hock
DEMOGRAPHY / Demografi/Malaysia

The Population of Malaysia Saw Swee-Hock

Swee-Hock, Saw

The Population of Peninsular Malaysia Swee-Hock Saw
DEMOGRAPHY / Demografi/Malaysia

The Population of Peninsular Malaysia Swee-Hock Saw

Swee-Hock, Saw