JAKLITERA sudah ada versi mobile lho! Unduh
Pinjam buku ini
Model-model pembelajaran anak usia dini :  Teori & implementasi

Model-model pembelajaran anak usia dini : Teori & implementasi

Habibu Rahman (Pengarang) ; Eista Swaesti (penyunting)

Edisi Cetakan pertama
Penerbit Yogyakarta : Ar-ruzz media, 2019
Deskripsi Fisik 352 halaman ; 21 cm
ISBN 9786023133581
Subjek Paud / Metode Pembelajaran
Bahasa Indonesia
Call Number 372.21 HAB m

Tersedia di:

Perpustakaan Jakarta - Cikini
Dapat dipinjam: 4
Perpustakaan Jakarta Barat - Tanjung Duren
Dapat dipinjam: 1 | Baca di tempat: 2

Deskripsi

Bibliografi : halaman 342-343 ; Mendidik anak usia dini memang membutuhkan penanganan tepat dan perlu kesabaran ekstra. Para orangtua dan pendidik harus memperhatikan faktor-faktor internal dan eksternal agar proses pembelajaran berjalan dengan baik. Kondisi psikis dari dalam diri anak sangat berpengaruh untuk menentukan pola pembelajaran yang tepat. Lingkungan yang nyaman dan suasana belajar yang mengasyikkan juga dapat memengaruhi perkembangan tumbuh kembang otak dan pola pikiran anak. Buku ini wajib untuk dimiliki karena buku ini merangkum berbagai teori model pembelajaran yang cocok untuk diterapkan anak usia dini. Dari Model Pembelajaran Berbasis Multiple Intelegences, Model pembelajaran Discovery, Model Pembelajaran Berbasis Masalah, Model Pembelajaran Berbasis Otak, dan model pembelajaran lain yang dapat diterapkan sesuai dengan kondisi anak.

Ulasan

Belum ada ulasan untuk buku ini. Jadilah yang pertama untuk mengulas!

Buku Rekomendasi Lainnya

Tindak Pidana Makar Menurut KUHP
YURISDISI

Tindak Pidana Makar Menurut KUHP

PRAKOSO, Djoko

La Tahzan, Jangan Bersedih
UMAT ISLAM

La Tahzan, Jangan Bersedih

AL-QARNI, 'Aidh ; Samson Rahman ; Syamsuddin TU

I Can say salam : Aku bisa mengucap salam
PENSDIDIKAN DASAR ISLAM

I Can say salam : Aku bisa mengucap salam

ZAKKY, Ahmad

Luxury retail management :  how to the world's top brands provide quality product and service support
RETAIL MANAGEMENT

Luxury retail management : how to the world's top brands provide quality product and service support

CHEVALIER, Michel ; GUTSATZ, Michel

Hijab with pattern recognition :  motif- motif lucu di jilbabku
Jilbab

Hijab with pattern recognition : motif- motif lucu di jilbabku

Ade Aprilia ; Nana Lystiani

Kumpulan naskah drama Bakdi Soemanto :  arloji daku dari perak; bukan orang asing; wajah-wajah
Drama Indonesia / Fiksi / Cerita, plot, dsb. / Kesusastraan / Kumpulan

Kumpulan naskah drama Bakdi Soemanto : arloji daku dari perak; bukan orang asing; wajah-wajah

Bakdi Soemanto

Ocean breeze
Fiksi

Ocean breeze

Katrine Gabby Kusuma (Penyunting)

Sebuah Kisah Nyata Dewa Ruci :  Pelayaran Pertama Menaklukkan Tujuh Samudra

Sebuah Kisah Nyata Dewa Ruci : Pelayaran Pertama Menaklukkan Tujuh Samudra

-

Be her defender
Novel

Be her defender

Lizuka Myori (Pengarang) ; Zeeyazee (Pengarang)

Take My Hand :  One Last Time
Fiksi

Take My Hand : One Last Time

Ida R Yuda ; Fanti Gemala & Anin Patrajuangga ; Maria Sylfia Ulfa ; Yusuf Pramono

Almanak seni rupa indonesia :  secara istimewa Yogyakarta
Seni Rupa

Almanak seni rupa indonesia : secara istimewa Yogyakarta

Muhidin M. Dahlan (Pengarang) ; Arief Rahmat (Penyunting) ; Iswarta Bima Pangukir Ilham (Penyunting) ; Prima Sulistya Wardhani (Penyunting) ; Tri Astuti (Penyunting)

Contemporary advertising and integrated marketing communications.
Periklanan / Advertising

Contemporary advertising and integrated marketing communications.

William F. Arens (Pengarang)

Fairy tail 100 years quest 6
Komik, bacaan

Fairy tail 100 years quest 6

Mashima, Hiro (Pengarang) ; Siti Rahma Fitriyani (penerjemah) ; Faizal (editor) ; Ueda, Atsuo (art)

The gift of the magi and other stories
Fiksi Inggris / Novel

The gift of the magi and other stories

Henry, O. (Pengarang) ; Ingrid Nimpoeno (Penerjemah) ; Yuli Pritania (Penyunting)

Trick or treat
Cerita Bergambar

Trick or treat

Michael Ian Tansidar (Pengarang)