

Sedang mempersiapkan : jangan hanya semangat nilah di awal, tapi lupa mempersiapkan bekal
Nita Puji
Tersedia di:
Deskripsi
Sekarang, banyak orang yang hanya semangat menikah di awal, tetapi lupa mempersiapkan bekal. Tidak ada yang salah dengan "menikahnya", tapi yang menjadi kurang tepat adalah "persiapannya". Menikah tidak seindah ekspektasi kita. Tentang keindahan, kebahagiaan, dan manis-manisnya saja. Faktanya, tidak semanis seperti kisah-kisah di novel yang pernah kita baca. Tidak seindah cerita di sinetron-sinetron yang pernah kita saksikan sebelumnya. Jangan lupa, bahwa ada asam yang tersimpan, ada pahit yang terselip. Artinya, dalam membangun rumah tangga nanti, pasti akan ada halangannya, tantangannya, pun rintangannya. Maka, jangan bermimpi bisa menghadapinya jika hanya modal seadanya. Tanpa persiapan bekal apa-apa. Lupa mempersiapkan mental, finansial, ilmu, ruhiyah, iman, dan sebagianya. Dengan membaca buku ini, jangan lalu kamu merasa takut untuk menikah atau menyegerakan pernikahan. Tetapi, yang perlu kamu lakukan adalah cek bekalnya, cek persiapannya. Kamu perlu khawatir jika persiapan bekalmu masih sekadarnya. Yuk, mempersiapkan mulai dari sekarang. Kalau tidak sekarang, mau kapan lagi?
Ulasan
Buku Rekomendasi Lainnya

Management A Practical Introduction Angelo Kinicki and Brian K. Williams
KINICKI, Angelo

Menuju pemasaran global
AFIFF, Faisal

Where's The Baby ?
MCKINLEY, Keith

Memetakan "hijau" kota
Nirwono Joga

Himpunan peraturan bidang pemerintahan (buku I)
JAKARTA. Biro Bina Tata Pemerintahan

The guide to successful destination management
SCHAUMANN, Pat

Love in Bali
Sunaryono Basuki Ks ; Penyunting ; Aditya Kumoro

Unperfect Wedding
Gatsa Kumala ; Berta Eny

Hukum Islam : Kumpulan Peraturan Tentang Hukum Islam Di Indonesia
Mardani

Pendidikan islam dan sistem penjaminan mutu : Menuju pendidikan berkualitas di indonesia
-

Cara sehat menjadi perempuan : cantik, feminin, cerdas.
Handrawan Nadesul (Pengarang)

Instant marketing for busy people : rangkuman intisari pemasaran
Ardhi Ridwansyah

Menulis dan mewarnai angka lucu
-

Tren Pluralisme Agama : Tinjauan Kritis
-
