Fiqh al-takhtit :  fikih berdasarkan silabus

Fiqh al-takhtit : fikih berdasarkan silabus

Ali Imran Sinaga (Pengarang)

Fikih -- Hukum Islam
Detil Buku
Edisi -
Penerbit Jakarta : Kencana, 2020; © 2020
Deskripsi Fisik x, 290 halaman : ilustrasi ; 23 cm
ISBN 9786232186835
Subjek Fikih -- Hukum Islam
Bahasa -
Call Number KC/297.14 ALI f
Deskripsi
bibliografi : halaman 281-285 ; Diterbitkan oleh Kencana bekerjasama dengan Fakultas Ilmu Tarbiyah dan Keguruan Universitas Islam Negeri SUmatera Utara Medan ; Fikih adalah bagian integral dalam ajaran islam, karena disiplin ini membuat hal-hal yang amat penting dalam pelaksanaan ibadah ritual dan sosial bagi umat islam, terutama yang berkaitan dengan hukum-hukum yang bersumber dari Al Qur'an dan Hadis Nabi. Buku ini memuat bab-bab yang umumnya berlaku di kitab-kitab Fikih seperti Bab Thaharah, Salat, jenazah, Puasa, Zakat, Haji, Muamalah, Pernikahan, Warisan, Jinayah, dan Siyasah. Dalil-dalil yang dijadikan sumber argumentasi berdasarkan Al-Qur'an, Hadis, Qiyas, Ijma', dan lain-lain. Khusus dalil-dalil Hadis yang digunakan turut disertakan sanad-sanad yang bersambung dengan Rasulullah SAW. untuk menjadi analisis pembaca yang diminati ulumul Hadis.
Pinjam Buku Ini
Buku ini dapat dipinjam/dibaca di:
Koleksi belum dapat dipinjam atau dibaca di tempat
Buku Rekomendasi Lainnya