JAKLITERA sudah ada versi mobile lho! Unduh
Pinjam buku ini
Di jok belakang mobil

Di jok belakang mobil

Lamia Putri Damayanti (Pengarang) ; Arco Transept (editor)

Edisi Cetakan pertama
Penerbit Yogyakarta : BASABASI, 2019
Deskripsi Fisik 200 halaman ; 19 cm.
ISBN 9786237290414
Subjek Indonesia
Bahasa Indonesia
Call Number 813 LAM j ; 813 LAM d

Tersedia di:

Perpustakaan Jakarta - Cikini
Dapat dipinjam: 4
Perpustakaan Jakarta Utara - Koja
Dapat dipinjam: 2 | Baca di tempat: 1

Deskripsi

Seorang lelaki tua mengaku sebagai pembunuhku dan nyaris setiap hari mengumbar penyesalan. Pak Tua melakukan apa saja untuk membuatku tampak masih hidup. Ia mengawetkan mayatku dan meletakkanku di jok belakang mobil, membelikanku baju-baju, buku-buku, dan mainan terbaru. Kami berkeliling dengan jok belakang yang semakin penuh. Tapi sebuah pertanyaan menggenangi kepalaku semenjak menjadi hantu. Pertanyaan itu berpusar pada ingatan-ingatan tentang kematianku yang lesap tanpa jejak. Di jok belakang mobil ini, dalam perjalanan tanpa arah dan tujuan, aku dan Pak Tua berusaha hidup mati dengan cara masing-masing.

Ulasan

Belum ada ulasan untuk buku ini. Jadilah yang pertama untuk mengulas!

Buku Rekomendasi Lainnya

Awal dan Mira drama satu babak
DRAMA INDONESIA

Awal dan Mira drama satu babak

SONTANI, Utuy Tatang

Ekonomi Islam :  teori dan praktiknya dalam perdagangan obligasi syariah di pasar modal Indonesia dan Malaysia
ISLAM DAN EKONOMI

Ekonomi Islam : teori dan praktiknya dalam perdagangan obligasi syariah di pasar modal Indonesia dan Malaysia

HULWATI

Subaru buku 10
FIKSI

Subaru buku 10

MASAHITO, Soda ; Ninuk Sulistyawati ; Hyasinta

Birdy the mighty vol. 1
FIKSI

Birdy the mighty vol. 1

MASAMI, Yuuki ; ARYAGUNA S.

Fulcrum shift: petualangan Viss sang pencuri dan batu ajaib
FIKSI INGGRIS

Fulcrum shift: petualangan Viss sang pencuri dan batu ajaib

KALIF, Will

Curahan hati perempuan
WANITA DALAM ISLAM

Curahan hati perempuan

EL-BANTANIE, Muhammad Syafi'ie

Cara hidup sehat islami (CHSI)

Cara hidup sehat islami (CHSI)

Emsoe Abdurrahman

Budi Daya Ikan dan Sayuran dengan Sistem Akuaponik
Teknologi / Ikan

Budi Daya Ikan dan Sayuran dengan Sistem Akuaponik

; Sutrisno

Ensiklopedi metodologi Al-Quran :  Ekonomi & Indeks 6
AL/QURAN

Ensiklopedi metodologi Al-Quran : Ekonomi & Indeks 6

YUSUF, Muhammad As-Sayyid ; ALDIZAR, Addys ; DURRAN, Ahmad ; AHMAD, Abu Bakar

Praktik kolaborasi internal sekolah :  untuk meningkatkan kualitas belajar siswa SMA
Metode Belajar Mengajar / Manajemen SMA

Praktik kolaborasi internal sekolah : untuk meningkatkan kualitas belajar siswa SMA

Wawan Setiawan (Pengarang) ; Dhini F. Nurbani (Pengarang) ; Murdi Kriswantoro (Pengarang) ; Agus Salim (Penyunting) ; Wiwiet Heriyanto (Penyunting) ; Irfan Prasetya (Penyunting) ; Jim Bar Pen (Penyunting) ; Nurul Mahfudi (Penyunting) ; Uce Veriyanti (Penyunting) ; Vidi Binsar Ferdianto (Penyunting) ; Akhmad Supriyatna (Penyunting)

Pedoman penanggulangan kasus penyakit sapi gila (BSE) di Propinsi DKI Jakarta

Pedoman penanggulangan kasus penyakit sapi gila (BSE) di Propinsi DKI Jakarta

-

Ensiklopedi hikmah :  Memetik buah kehidupan di kebun hikmah
Ensiklopedia Agama Islam

Ensiklopedi hikmah : Memetik buah kehidupan di kebun hikmah

Abdul Halim Fathani (Pengarang)

kematian belum sampai :  Antologi puisi
Kesusastraan / Puisi

kematian belum sampai : Antologi puisi

Slamet Rahardjo Rais (Pengarang)

Puteri emas dan burung ajaib
Cerita Pendek

Puteri emas dan burung ajaib

Rina Ratih (Pengarang)

Aku beriman kepada Qadha & Qadar :  Seri Rukun Iman 6
Rukun Iman

Aku beriman kepada Qadha & Qadar : Seri Rukun Iman 6

Abu Hudzaifah Ath-Thalibi (Pengarang) ; Faris Desain (Ilustrator)