

Apakah seni itu?
Tolstoy, Leo (Pengarang) ; Siska Nurrohmah (penerjemah) ; Arco Transept (editor)
Tersedia di:
Deskripsi
Leo Tolstoy dikenal sebagai orang bijak dan pengkhotbah serta penulis War & Peace dan Anna Karenina. Ia menulis secara produktif dalam serangkaian esai dan polemik tentang masalah moralitas, keadilan sosial dan agama. Hal ini memuncak dalam Apakah Seni Itu? Bagi Tolstoy, seni Eropa sejak Renaisans bukanlah seni “sejati”, tetapi seni “palsu”, yang ditandai dengan sikap sopan, penipuan, sensasional, dan terlalu intelektual. Beberapa master yang paling dihormati dalam kanon sejarah seni: Michelangelo, Shakespeare, Bach, Beethoven, Wagner, Baudelaire, Zola, dan banyak lainnya, diejeknya sebagai orang-orang yang tidak tulus, dekaden, dan maniak selangkangan. Bahkan konsep kecantikan diekspos sebagai obsesi manipulatif, penuh perhitungan, dan sesat dari kelas atas, yang sebagian besar dihasilkan dengan mengorbankan kelas pekerja. Buku ini Tolstoy selesaikan dalam bahasa Rusia pada tahun 1897, tetapi terbit pertama kali dalam bahasa Inggris karena kesulitan melewati sensor Rusia.
Ulasan
Buku Rekomendasi Lainnya

PERPUSTAKAAN Nasional Republik Indonesia

Sistem Berkas
HANDAYANI, Dewi

47 kisah persahabatan terunik antar binatang
HOLLAND, Jennifer S.

Judge Vol 2
TONOGAI, Yoshiki ; SATRYA, Andika Arief ; HYASINTA

Begini harusnya karyawan !
PRASETYO, Herry

Hijab in style flowers : pashmina - shawl - kerudung segiempat
Indriya R DANI, ; SARI, Mayang ; MARUTI, Ida Ayu ; LUKMANIKA, Tata ; MURNIATI, Tety

Kumpulan Lengkap Doa & Zikir Haji dan Umrah
-

Dream and other stories : level 4
-

Electronic Commerce : Security, Risk Management and Control
Greenstein, Marilyn Ph. D. (Pengarang)

lelaki yang terbuang the reluctant fundamentalist
Mohsin hamid (Pengarang) ; winny prasetyowati (Penerjemah) ; ahmad baiquni (Penyunting) ; andityas prabantoro (Penyunting)

Revenge of the Bush Dynasty
Mitchell, Elizabeth (Pengarang)

Aktivitas 3 in 1 PAUD super kreatif dan cerdas : kendaraan
Andi Putra

Morbid melodies
Poppy D. Chusfani

Empat bulan yang lalu
Kincirmainan
