

#Berbagi praktik literasi, numerasi dan inkuiri : menyalakan lentera pendidikan melalui ide kreatif pembelajaran kontekstual di sumba barat daya
Saktiana Dwi Hastuti (editor) ; Tria Umbara (editor)
Tersedia di:
Deskripsi
Program Guru Belajar dan Berbagi Seri Literasi dan Numerasi adalah sebuah solusi untuk Anda yang ingin meningkatkan kemampuan Anda dalam Literasi (membaca dan menulis) dan Numerasi (Kemampuan mengaplikasikan konsep bilangan dan keterampilan operasi hitung di dalam kehidupan sehari-hari). Program Guru Belajar dan Berbagi Seri Literasi dan Numerasi adalah sebuah program dibuat untuk meningkatkan kapasitas dan kapabilitas seseorang agar memiliki kualitas hidup yang tinggi di dalam suatu masyarakat. Untuk itu harus dimulai dari peningkatan keterampilan literasi dan numerasi bagi para pendidik diantaranya adalah melalui kegiatan bimbingan teknis peningkatan literasi dan numerasi berbasis platform Guru Belajar & Berbagi. Kegiatan bimbingan teknis ini diharapkan mampu menambah dan bahkan mendongkrak pengetahuan, wawasan, cara pandang, sikap dan perilaku kreatif, kritis, dan inovatif, serta kolaboratif para pendidik merespons tantangan kekinian. Pengetahuan dan keterampilan yang diperoleh para pendidik dari bimbingan teknis ini akan meningkat pesat apabila diimbangi keinginan dan kemauan yang kuat, dengan belajar mandiri yang dilakukan di luar bimbingan teknis. Apapun yang didapat akan bermanfaat penuh dan berdampak positif terhadap sesama pendidik jika dikembangkan dalam platform berbagi di antara pendidik.
Ulasan
Buku Rekomendasi Lainnya

100 Resep hidangan sup sehat dan lezat
Mary WINATA, ; BUDIARTI, Petra Aquarna

Metodologi penafsiran teks : memahami ilmu ushul fiqh sebagai epistemologi hukum
YASID, Abu ; SAPUTRA, Hijrah

Ensiklopedi Indonesia seri geografi : Amerika
-

Smurferies 4
PEYO

The little house
BURTON, Virginia Lee

Dasar-dasar Eko -Arsitektur
FRICK, Heinz

Manajemen pembangunan transportasi
Rahardjo Adisasmita

Sayangi Yang di Bumi, Engkau akan dikasihi oleh yang di langit
Jonih Rahmat ; Fridia Novi Arimbi

Antologi tulisan ilmu hukum : Jilid 7
-

Ayo jalan-jalan
Vlorenia Octavyani/penulis; (Pengarang)

Ibadat Evangelisasi
Institut Pastoral Indonesia (Pengarang)

Bauhaus documenta : vision and marke
Haftmann, Werner (Pengarang)

Kumpulan dongeng anak populer di dunia
9786021584910 (Pengarang)

Kamus pintar matematika
Anggit Prabowo (Pengarang) ; Uki Rahmawati (Pengarang) ; Tim Editor PM (Penyunting)
