The Enlightened Human : menjadi pribadi yang tercerahkan jika kita tidak menemukan cahaya di dalam diri kita, kita tidak akan menemukannya di tempat lain
Mahdi Elmosawi ; Abdul Halim (penerjemah) ; Dien Cahaya SF (penyunting) ; Nurhasanah Ridwan (penata isi) ; Ujang Prayana (perancang sampul)
Tersedia di:
Deskripsi
termasuk bibliografi ; Judul asli : al-insan al-Nuraini ; Karya Mahdi Elmosawi, Cetakan ke-3, Madarek, Dubai: 2017 ; Jika matahari bersinar dari dalam diri kita, ia tidak akan tertutupi oleh seluruh awan di jagat raya Manusia cahaya atau pribadi tercerahkan adalah orang yang hatinya dipenuhi belas kasih dan berada di puncak kesadaran dan kewaspadaan. Manusia cahaya percaya bahwa Tuhan menciptakan kita, merahasiakan berbagai hal dari kita, dan menaklukkan alam semesta untuk kita agar kita dapat menjalani hidup dalam damai, jauh dari kecemasan dan kemarahan karena alasan yang sepele, mengeluh tentang hal-hal yang sangat sederhana, dan hidup dengan cinta dan antusiasme, mencari kebenaran dengan makna yang besar, meskipun dengan mengorbankan kesenangan palsu. Tuhan ingin melihat kita menjalani kehidupan yang baik dan tidak menderita. Manusia cahaya bekerja dengan cinta dan berbicara dengan cinta pula. Dengannya ia membuka mata air yang segar di dalam dirinya dan menabur benih kebaikan. Ia bertemu orang lain dengan warna lembut, kata yang hangat, atau senyum yang indah. Ia sadar, ketidaksempurnaan adalah sifat esensial dalam diri manusia maka ia mudah memaafkan diri sendiri dan orang lain, dan itulah kunci keselamatannya untuk hidup dalam damai. Ada sosok Manusia Cahaya di dalam diri setiap orang, dan buku ini hadir membantu kita untuk menemukannya. Mahdi Elmosawi berhasil menuntun banyak orang untuk mewujudkan pribadi yang tercerahkan dan mencerahkan orang lain. Baris demi baris, pembaca akan menemukan banyak tarian cahaya. “Dalam buku ini, saya akan memberitahumu bagaimana membuat jiwa kita bersukacita sehingga bening dan ringan seperti bulu yang ingin terbang ke langit tertinggi karena gembira. Saya akan berbicara kepadamu tentang manusia yang selalu mencari cahaya di dalam dirinya sehingga jiwanya murni dan selembut angin segar pagi dan menerima cinta karena alasan paling sederhana.” —Mahdi Elmosawi
Ulasan
Buku Rekomendasi Lainnya
20 Tips Start Smart : Memompa Kecerdasan Sejak Dini
SCHILLER, Pam ; Damaring Tyas ; Wicahning Putri
Sukses menghadapi psikotes perbankan & BUMN
LEONI, Tina
Rasakan dahsyatnya usaha Franchise !
MARIMBO, Rizal Calvany
Raumanen
KATOPPO, Marianne
Metode kerja bangunan sipil
SAJEKTI, Amien
Jeli Menangkap Peluang : Kisah Sukses 9 UKM Finalis Dji Sam Soe Award 2005
Indriani, Feby ; Sri Wahyuni, Aris Mustafa, et all
The Man With The Compound Eyes
Ming-Yi, Wu ; Khanifah
Bila Beban Hidup Makin Menekan : bagaimana mengatasi kegagalan, stres, depresi dan keengganan mengampuni
Charles E.Blair
SOEHARTO : Biografi Singkat 1921-2008
meitasandrashanty (Pengarang)
Almost Forty : Dia Ganteng,Sukses,dan.... Sebaya Papa
Cyntia Clarissa ; Christian Simamora ; Yanto ; Alex
Titik mulai : mulai, jatuh, bangkit
Lewis Yang (Pengarang) ; Nimas Disri (editor)
Hello Design!
Thomas, Isabel (Pengarang)
The worst witch
Jill Murphy
Buku saku : pohon
Greenaway, Theresa (Pengarang)