

Globalisasi, ekonomi konstitusi, dan nobel ekonomi
Hendrawan Supratikno (Pengarang)
Tersedia di:
Deskripsi
Perdebatan tentang sistem ekonomi nasional sesuai amanat Konstitusi sudah berlangsung sejak lama, terutama setiap kali berlangsung pembahasan kebijakan ekonomi. Relevansi perdebatan itu semakin penting di tengah arus globalisasi dan liberalisasi ekonomi yang menguat. Kini, suatu negara tidak lagi mesti mengikuti ekonomi yang diatur oleh kelompok pemenang Perang Dunia I dan II. Singapura, Thailand, dan Malaysia pada 1980-ankemudian Korea Selatan, Tiongkok, dan Vietnam pada 2000-antelah menunjukkan keberanian menentukan langkah sendiri demi kepentingan nasionalnya. Konstitusi Indonesia sejak awal lebih menekankan perekonomian terencana. Negara diharuskan memiliki peran besar dalam mengelola sumber daya alam dan cabang-cabang produksi yang menguasai hajat hidup orang banyak. Pembukaan UUD 1945dipertegas lagi dalam Pasal 33 UUD 1945 yang aslimenyatakan secara jelas keberpihakan terhadap pembangunan ekonomi pasar terencana yang tidak semata-mata mengejar pertumbuhan, melainkan juga mendorong pemerataan kesejahteraan dengan berperan strategis dalam tata kelola ekonomi global. Selain membabarkan sistem ekonomi nasional, Globalisasi, Ekonomi Konstitusi, dan Nobel Ekonomi menyertakan pemikiran para pemenang Nobel Ekonomi yang teori-teorinya sedikit-banyak memberi inspirasi pada substansi kebijakan ekonomi di Tanah Air. Semua itu memberi sudut pandang untuk memantik keterbukaan dan kejelasan tentang arah perkembangan ekonomi Indonesia ke depan.
Ulasan
Buku Rekomendasi Lainnya

Pemuliaan ternak
KURNIANTO, Edy

Arbitrase Bank Dunia tentang penanaman modal asing di Indonesia dan jurisprudensi Indonesia dalam perkara hukum perdata internasional
GAUTAMA, Sudargo

My first dictionary
ASTUTININGSIH

Pengembangan basis data dan program katalog pariwisata di DKI Jakarta : laporan akhir Maret/2001
JAKARTA. BADAN PERENCANAAN PEMBANGUNAN DAERAH

Seeing Your Life Through New Eyes : Cara Baru Memandang Hidup
Paul Brenner ; Donna Martin

Berguru Kaya pada para Raksasa : Kisah-Kisah Inspiratif Para Pebisnis Top Indonesia Terkini
Virsya Hany (Pengarang)

Akuntansi Internasional : Buku 1
; Meek. Gary K.

Administrasi dan manajemen sumber daya manusia pemerintahan negara Indonesia
-

Perencanaan Pembangunan Wilayah
Robinson Tarigan

The lost army of cambyses
Paul Sussman ; Kunti Saptoworini

Pohon Kejadian
Arabi, Syaikhul Akbar Ibnu (Pengarang) ; Imam Nawawi (penerjemah) ; Rusdianto (editor)

Trouble
Inya Sidhyadahayu (Pengarang) ; Deta Oktaria (penyunting)

How do i catch a fish?
Peinador, Angeles (ilustrator) ; Adlard, Rebecca (editor)

Hidup sukses dengan lima jari : seni menjalani hidup toleransi, kolaborasi, dan konsistensi
Agun Gunandjar Sudarsa (Pengarang) ; Ade Wiharso (Penyunting)
