JAKLITERA sudah ada versi mobile lho! Unduh
Pinjam buku ini
Kiasan berpesan :  kata-kata masyal bermoral

Kiasan berpesan : kata-kata masyal bermoral

Surip Stanislaus ; Chris Subagya (editor) ; Michael Trias (editor)

Edisi Cetakan pertama
Penerbit Yogyakarta : PT. Kanisius, 2021
Deskripsi Fisik x, 174 halaman ; 15 cm.
ISBN 9789792168556
Subjek Moral / Katolik
Bahasa -
Call Number 241 SUR k

Tersedia di:

Perpustakaan Jakarta - Cikini
Dapat dipinjam: 5

Deskripsi

Seri ketujuh dengan judul KIASAN BERPESAN (Kata-kata Masyal Bermoral) ini memaparkan kata-kata Yesus dalam bentuk kiasan yang dapat menginspirasi hidup kita semakin beriman dan bermoral. Kata Ibrani masyal sangat luas artinya dan bisa berupa “perumpamaan, kiasan, peribahasa, pepatah, teka-teki.” Kata Yunani ???????? (parabole) yang berarti “perumpamaan” adalah bentuk pengajaran secara tidak langsung dengan mempergunakan gaya bahasa perbandingan. Kata Yunani ???????? (paroimia) yang secara harfiah berarti “peribahasa” (bdk. 2Ptr 2:22), dalam Injil Yohanes menunjuk pada “bahasa kiasan yang bersifat teka-teki atau kata-kata yang terselubung” (bdk. Yoh 10:6; 16:25.29). Yesus mengajar dengan kiasan: “Itulah yang dikatakan Yesus dalam perumpamaan (??? ????????? = kiasan) kepada mereka, tetapi mereka tidak mengerti apa maksudnya Ia berkata demikian kepada mereka” (Yoh 10:6); “Semuanya ini Kukatakan kepadamu dengan kiasan. Akan tiba saatnya Aku tidak lagi berkata-kata kepadamu dengan kiasan, tetapi terus terang memberitakan Bapa kepadamu” (Yoh 16:25). Dalam pengajaran dengan kiasan pun berlaku perkataan Yesus tentang perumpamaan kepada para murid-Nya: “Kepadamu telah diberikan rahasia Kerajaan Allah, tetapi kepada orang-orang luar segala sesuatu disampaikan dalam perumpamaan, supaya sekalipun melihat, mereka tidak menanggap, sekalipun mendengar, mereka tidak mengerti…"

Ulasan

Belum ada ulasan untuk buku ini. Jadilah yang pertama untuk mengulas!

Buku Rekomendasi Lainnya

Dari Djakarta Ke Djakarta
Jakarta / Sejarah / Revolusi

Dari Djakarta Ke Djakarta

SOEKANTO

Prinsip Dasar Manajemen Pemasaran Hasil-Hasil Pertanian
Pertanian, Hasil / Pemasaran

Prinsip Dasar Manajemen Pemasaran Hasil-Hasil Pertanian

SUKARTAWI

Ranko The Governor 4
FIKSI

Ranko The Governor 4

NOBORU, Takahashi ; ARIEF, Isao ; ARYAGUNA S

8 Kiat Sukses Panen Sepanjang Musim Cabai
PANEN CABE

8 Kiat Sukses Panen Sepanjang Musim Cabai

SYUKUR, Muhamad ; TINTONDP

Bung Hatta :  Bapak Ekonomi Kerakyatan
BUNG HATTA / EKONOMI

Bung Hatta : Bapak Ekonomi Kerakyatan

Tim Penyusun Museum Perumusan Naskah Proklamasi

Pembangkit Listrik Tenaga Mikrohidro (PLTMH) Sebuah Pilihan :  Belajar dari Koperasi Mekar Sari, Subang
PEMBANGKIT LISTRIK / MIKRIHIDRO

Pembangkit Listrik Tenaga Mikrohidro (PLTMH) Sebuah Pilihan : Belajar dari Koperasi Mekar Sari, Subang

Purwanto

How to Draw Cute Superhero with CorelDraw
CORELDRAW

How to Draw Cute Superhero with CorelDraw

Derry Iswidharmanjaya ; BERANDA AGENCY

Star Wars :  Lightsaber Battles
Cerita Bergambar / Komik Anak

Star Wars : Lightsaber Battles

; Hall, Jon, (desain)

Kamus Rusia Indonesia Indonesia Rusia
Kamus

Kamus Rusia Indonesia Indonesia Rusia

-

Sekolah tua di tengah kota
Bacaan kanak/kanak / Kesahatan

Sekolah tua di tengah kota

; Watiek Ideo ; ; Ayu Prameswary ; Windrati Hapsari ; Daud Nugraha ; Priska Irene

Ensiklopedi islam untuk pelajar :  Jilid 5 'pbb-syu'
Ensiklopedia Agama Islam

Ensiklopedi islam untuk pelajar : Jilid 5 'pbb-syu'

Ade Armando (Pengarang) ; Abdul Arief (Ilustrator) ; Mochammad Syu'bi (Penerjemah)

Pengamanan pilkada Kalteng di tengah pandemi covid-19 :  dalam perspektif protokol kesehatan
Polisi Republik Indonesia

Pengamanan pilkada Kalteng di tengah pandemi covid-19 : dalam perspektif protokol kesehatan

Dedi Prasetyo (Pengarang) ; Benone Jesaja Louheapessy (Pengarang) ; Wahid Kurniawan (Pengarang) ; Esa Estu Utama (Pengarang) ; Wahyu Rohadi (Pengarang) ; Sigit (Pengarang) ; Sony Rizky Anugrah (Penyunting) ; Tim RGP (Penyunting)

Emotional intelligence :  why it can matter more than iq
Emotional intelligence / Emotional quotient (EQ)

Emotional intelligence : why it can matter more than iq

Goleman, Daniel (Pengarang)

Selingkuh
Fiksi Indonesia

Selingkuh

Kirana Kejora (Pengarang)

Dongeng nusantara
Dongeng Nusantara

Dongeng nusantara

Sabil Zhazi (Pengarang)