JAKLITERA sudah ada versi mobile lho! Unduh
Pinjam buku ini
Fakta sekitar kita unik dan luar biasa

Fakta sekitar kita unik dan luar biasa

Nursetyo Reno Wibowo (Pengarang) ; Daru Wijayanti (Pengarang)

Edisi edisi 1
Penerbit Yogyakarta : Niaga Swadaya, 2022
Deskripsi Fisik 140 halaman ; 20 cm
ISBN 9786025740602
Subjek fakta unik
Bahasa Indonesia
Call Number 030 NUR f

Tersedia di:

Perpustakaan Jakarta Pusat - Petojo Enclek
Dapat dipinjam: 2

Deskripsi

Jika berbicara tentang fakta unik dan menarik di dunia ini, ada banyak sekali hal yang menutut kita tidak masuk akal tapi memang benar terjadi. Hal tersebut bukan fiksi atau mitos belaka, tetapi dilengkapi dengan bukti serta hasil penelitian. Ya, dibeberapa negara akan banyak kita temuikan suatu fenomena alam aneh, manusia dengan kekuatan super, atau mungkin binatang langka dengan ukuran sangat besar. Sama halnya dengan hal diatas, bagaimana dengan hal-hal unik di sekitar kita? Buku ini akan mengupas berbagai hal unik di sekitarmu yang mungkin belum kamu ketahui sebelumnya.

Ulasan

Belum ada ulasan untuk buku ini. Jadilah yang pertama untuk mengulas!