JAKLITERA sudah ada versi mobile lho! Unduh
Pinjam buku ini
Personality development :  konsep dan aplikasi pengembangan diri perawat

Personality development : konsep dan aplikasi pengembangan diri perawat

Iyus Yosep (pengarang) ; Aat Sriati, (pengarang) ; Suryani (pengarang)

Edisi Cetakan pertama, Mei 2022
Penerbit Bandung : Refika Aditama, 2022; ©2022
Deskripsi Fisik xiv, 136 halaman : ilustrasi ; 25 cm
ISBN 9786236232507
Subjek Pengembangan diri / Keperawatan / Perawat
Bahasa Indonesia
Call Number 155.25 IYU p

Tersedia di:

Perpustakaan Jakarta - Cikini
Dapat dipinjam: 5

Deskripsi

Bibliografi : halaman 125-131 ; Sampai saat ini, masih belum ada batasan formal mengenai pengertian personality yang mendapat pengakuan atau kesepakatan buat di lingkungan ahli kepribadian. Kepribadian membuat diplomasi sendiri sendiri sesuai dengan paradigma yang diyakini dan fokus analisis dari teori yang dikembangkan. Menurut Ericson, perkembangan manusia melewati suatu proses dialektika yang harus dilalui dan hasil dari proses Dialektik ini adalah salah satu dari kekuatan dasar manusia, yaitu harapan kemauan, hasrat, kompeten Berdasarkan aspek biologis, Hippokrates membagi kepribadian menjadi empat kelompok besar fokus pada cairan tubuh yang mendominadi dan memberikan pengaruh kepada individu tersebut.Bagiannya meliputi Empedu kuning, empedu hitam, Cairan lendir, darah.

Ulasan

Belum ada ulasan untuk buku ini. Jadilah yang pertama untuk mengulas!