JAKLITERA sudah ada versi mobile lho! Unduh
Pinjam buku ini
Mal pelayanan publik : percepatan peningkatan kualitas dan inovasi layanan masyarakat

Mal pelayanan publik : percepatan peningkatan kualitas dan inovasi layanan masyarakat

Dadang Suwanda (Pengarang) ; Wirman Syafri (pengarang) ; Tjahya Supriatna (pengarang) ; Yudi Prihanto Santoso (editor) ; Pipih Latifah (editor)

Edisi Cetakan pertama
Penerbit Bandung : Remaja Rosdakarya, 2021
Deskripsi Fisik xv, 160 halaman : ilustrasi ; 24 cm.
ISBN 9786024465278
Subjek Pelayanan Publik / Mal / Sosial
Bahasa Indonesia
Call Number 362 DAD m

Tersedia di:

Perpustakaan Jakarta - Cikini
Dapat dipinjam: 5

Deskripsi

Bibliografi : halaman 141-143 ; Glosarium : halaman 145-146 ; Berdirinya pelayanan terpadu generasi ketiga, yakni Mal Pelayanan Publik (MPP), dinilai sebagai langkah pembaruan bagi sistem pelayanan publik di Indonesia. Mal Pelayanan Publik dianggap lebih progresif memadukan pelayanan dari pemerintah pusat, pemerintah daerah, BUMN/BUMD dan pihak swasta dalam satu gedung. Buku ini fokus pada bagaimana meningkatkan mal pelayanan publik. Gambaran dari uraian di atas dapat diilustrasikan sebagai berikut: Peningkatan Pelayanan Publik: 1. Mal Pelayanan Publik 2. Standar Kepuasan Masyarakat 3. Pengelolaan Pengaduan 4. Inovasi Pelayanan Publik 5. Evaluasi Pelayanan Publik 6. Standar Pelayanan 7. Forum Konsultasi Publik 8. Sistem Informasi Pelayanan Publik

Ulasan

Belum ada ulasan untuk buku ini. Jadilah yang pertama untuk mengulas!