JAKLITERA sudah ada versi mobile lho! Unduh
Pinjam buku ini
Finding my bread :  kisah si alergi gluten membuat toko roti

Finding my bread : kisah si alergi gluten membuat toko roti

Song Seong-rye (Pengarang) ; Anggi Mahasanghika (penerjemah)

Edisi -
Penerbit Jakarta : Kepustakaan Populer Gramedia, 2022
Deskripsi Fisik xiv, 183 halaman. : ilustrasi ; 20 cm.
ISBN 9786024818449
Subjek Motivasi / Bisnis
Bahasa Indonesia
Call Number 155.25 SON f

Tersedia di:

Perpustakaan Jakarta - Cikini
Dapat dipinjam: 5

Deskripsi

Finding My Bread: Kisah Si Alergi Gluten Membuat Toko Roti Sunny memilih pekerjaan impiannya. Ia alergi terigu, tapi membuat toko roti bebas gluten. Alasannya agar bisa makan roti sepuasnya. Namun, kisah Sunny malah seperti roller coaster. Menanjak, menikung, naik turun, dan bikin cemas setengah mati. Ada hari-hari saat Sunny mempertanyakan kemampuannya dan kehilangan kepercayaan diri. Biar begitu, Sunny tetap bertahan karena pekerjaan itulah yang paling ia cintai. Ini adalah kisah nyata yang realistis tentang menjalankan bisnis sesuai passion. “A dream job is still a job. Sebagian dari kita mungkin berpikir bahwa menemukan dan bekerja sesuai passion adalah kunci sukses dan bahagia, padahal setiap pekerjaan pasti ada suka dukanya.

Ulasan

5.0

/5
(1)
1
0
2
0
3
0
4
0
5
1