JAKLITERA sudah ada versi mobile lho! Unduh
Pinjam buku ini
Jurnalisme sastrawi

Jurnalisme sastrawi

Agus Sopian (Pengarang)

Edisi cetakan pertama
Penerbit Jakarta : Yayasan Pantau, 2005
Deskripsi Fisik 1 CD : digital stereo ; 4 3/4 inci 1 CD
ISBN -
Subjek Jurnalisme
Bahasa -
Call Number KA/070.4 AGU j

Tersedia di:

Perpustakaan Jakarta - Cikini
Baca di tempat: 2

Deskripsi

Suara dalam bahasa Indonesia ; JURNALISME SASTRAWI merupakan satu genre dalam jurnalisme yang pada mulanya berkembang di Amerika Serikat tahun 1960-an. Genre ini menggabungkan disiplin paling berat dalam jurnalisme serta kehalusan dan kenikmatan bercerita dalam novel. Wawancara biasa dilakukan dengan puluhan, bahkan sering ratusan, narasumber. Risetnya mendalam. Waktu bekerjanya lama, bisa berbulan-bulan. Ceritanya juga kebanyakan tentang orang biasa.

Ulasan

Belum ada ulasan untuk buku ini. Jadilah yang pertama untuk mengulas!

Buku Rekomendasi Lainnya