Jalan damai Rasulullah
Fuad Abdurahman (Pengarang) ; Nunung Wiyati (Pengarang)
Tersedia di:
Deskripsi
Sedari kecil, Rasulullah hidup di lingkungan masyarakat yang umumnya berwatak keras dan gemar berperang. Apalagi, kala itu ada dua imperium besar, Persia dan Romawi, yang terus berperang memperebutkan pengaruh dan wilayah. Dalam banyak kesempatan, beliau menyaksikan api peperangan yang tak henti berkobar di masyarakat, sebelum kemudian semua sepakat untuk berdamai, yang dikenal dengan Hilf al-Fudhul. Inilah kesepakatan yang begitu membekas di benak beliau semasa muda dan kemudian turut mewarnai hidupnya. Buku ini melukiskan pribadi Rasulullah sebagai sosok yang cinta dan damai. Selain menguraikan risalah cinta dan damai dari al-Quran dan Hadis, penulis juga memaparkan cara Nabi menerapkan dan mempraktikkan ajaran cinta-damai dalam kehidupan sehari-hari, baik di lingkungan keluarga, para sahabat, interaksi dengan anak-anak, di tengah masyarakat, bahkan terhadap para musuhnya dalam peperangan. Disertai kisah-kisah sarat teladan tentang Rasulullah yang jarang diungkap dalam khazanah klasik serta cerita-cerita inspiratif tentang ulama-ulama saleh yang tergugah hatinya berkat karakter cinta-damai Nabi, narasi dalam buku ini begitu memikat. Melalui buku ini, penulis seolah mengingatkan dan mengajak kita untuk selalu meneladani keagungan sang Rasul, juga melanjutkan misi dan fungsi beliau sebagai rahmat bagi semesta—penebar cinta dan perdamaian.
Ulasan
Buku Rekomendasi Lainnya
Hakikat sebuah novel religius M. Hilmi As'ad; ed. Retno Kusumo Rini
ASAD, M. Hilmi
99 hijab stories
MUHAMMAD Assad
ANGRY birds : buku tahunan 2013
Love lock : katakan kepadaku sekali lagi saja
DEVINA, Pia ; SUPARDI,Mita M
Mengenal 13 Binatang dalam Al-Qur'an
Redy Kuswanto ; Jack Sulistya
9 Bulan 10 Hari Menanti Buah Hati
Indah Julianti Sibarani ; Tiandra
Karena Kamu Memiliki Hati yang Hebat
Ayum Daigo ; Risa T. Tejawati
Bermain dengan Matematika
Kadiyo (Pengarang) ; Agus Suryana (Pengarang)
40 Wasiat Nabi Tentang Kesehatan
Wasim Fathullah ; Alih Bahasa Abbas Sungkar; Editor Andi Wicaksono
Cekal (Cegah & Tangkal) sampai Tuntas Demam Berdarah
Yekti Mumpuni ; Widayati Lestari
Happiness without money : irit [bukan pelit] agar bahagia
Ryunosuke, Koike (Pengarang) ; Yudhita Savka (Penerjemah) ; Yoke Yuliana (Penyunting) ; Pugoeh Pugpigpow (Ilustrator)
Dangerous dormitory 10
Han Yu Rang ; Ratna Sitta Hapsari (alih bahasa) ; Febby Ismiyati (editor) ; Ikmal Aldwinsyah (artistik)
Hikayat sendiri
De Eka Putrakha (Pengarang)
Tutorial praktis photoshop untuk pemula dan orang awam
; Abdul Latief (Pengarang)