JAKLITERA sudah ada versi mobile lho! Unduh
Pinjam buku ini
Legiun veteran Republik Indonesia di bawah Rais Abin

Legiun veteran Republik Indonesia di bawah Rais Abin

Wahyu Atmadji (Pengarang) ; Satrio Widianto (Pengarang) ; Syaifullah Hadmar, H. (Pengarang) ; Fariza YM (Penyunting)

Edisi cetakan pertama
Penerbit Yogyakarta : Ar-Ruzz Media, 2019
Deskripsi Fisik 280 halaman : ilustrasi ; 21 cm
ISBN 9786023134748
Subjek Biografi Ahli Militer
Bahasa Indonesia
Call Number 923.5 WAH l

Tersedia di:

Perpustakaan Jakarta - Cikini
Dapat dipinjam: 3

Deskripsi

Bibliografi: halaman 276-277 ; Rais Abin adalah buku terbuka yang mudah dibaca dan dikenali jejak perjuangannya, bagaimana pengorbanannya, tanggung jawabnya, keberaniannya, inisiatipnya. Lebih dari itu semua jerih payahnya membuahkan hasil yang dirasakan orang banyak, termasuk perjuangannya untuk para Veteran Republik Indonesia. Kini semua terpulang kepada negara untuk menilai dedikasi dan pengabdian panjang Rais Abin. Bisa saja ia sudah melupakan apa yang diberikannya kepada negara ini. Bahkan mungkin ia sudah tak berharap banyak kepada negara untuk dirinya. Tapi tinta sejarah tak akan pernah lupa menulis tentang apa yang pernah dilakukannya.

Ulasan

Belum ada ulasan untuk buku ini. Jadilah yang pertama untuk mengulas!