Panduan pengelolaan media sosial di lingkungan kementerian PUPR

Panduan pengelolaan media sosial di lingkungan kementerian PUPR

Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (Pengarang) ; Listya Adi Andarini (Pengarang) ; Daswandi Budi Indra (Pengarang) ; Nanda Amalia (Pengarang) ; Dwi Suryo Kusuma Dewi (Pengarang) ; Dyah Nurul Fikriani (Pengarang) ; Setyono Adi (Pengarang) ; Laila Nur Fitriani (Pengarang)

Media Sosial -- Komunikasi media
Detil Buku
Edisi Cetakan, 2021
Penerbit Jakarta : Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat, 2021
Deskripsi Fisik iv, 100 halaman : ilustrasi ; 26 cm
ISBN -
Subjek Media Sosial -- Komunikasi media
Bahasa Indonesia
Call Number KC/302.23 KEM p
Deskripsi
Bahwa untuk menyebarluaskan informasi dan kebijakan pemerintah bidang Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat serta membangun kepercayaan publik guna menjaga citra dan reputasi Pemerintah, diperlukan upaya kreatif dan persuasif dalam mengomunikasikan kebijakan, rencana kerja, dan capaian kinerja kepada masyarakat luas dan media sehingga dapat terwujud transparansi dan akuntabilitas informasi dan kebijakan di Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat. Bahwa dalam mewujudkan informasi dan kebijakan bidang Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat tersebut diperlukan suatu pengelolaan platform digital, salah satunya adalah media sosial
Pinjam Buku Ini
Buku ini dapat dipinjam/dibaca di:
Koleksi belum dapat dipinjam atau dibaca di tempat