

Kawasan ekonomi : keberadaan, peluang, dan tantangan
Sanny Iskandar (Pengarang) ; Agung Nugroho (Penyunting)
Tersedia di:
Deskripsi
Indeks: halaman 185-202 ; Bibliografi: halaman 181-184 ; Indonesia memiliki unggulan, baik faktor geoekonomi mapupun geostrategi, sebagai modal dasar untuk mengembangkan kekuatan ekonomi melalui pengembangan Kawasan Ekonomi. Harapannya, dapat menjadi sarana strategis untuk mendorong kegiatan industri pengolahan, logistik, pariwisata, mineral tambang, digital, dan kegiatan ekonomi lainnya. Pengembangan Kawasan Ekonomi di Indonesia lalu dikonsepkan melalui pendekatan sektor unggulan dan potensi suatu wilayah tertentu guna mempercepat pembangunan dan menjadi penggerak utama (prime mover) bagi pertumbuhan ekonomi nasional. Keterpaduan antara potensi daerah dan dukungan pemerintah daerah dengan masyarakat untuk kemudahan berusaha, penyediaan infrastruktur dan utilitas, serta kemudahan akses pasar, dapat memberikan dampak pertumbuhan pada suatu wilayah.
Ulasan
Buku Rekomendasi Lainnya

Dasar-dasar kewirausahaan : teori dan praktik
SLAMET, Franky ; TUNJUNGSARI, Hetty Karunia ; MEI lE

Sweet crochet for baby n toodler = rajutan untuk bayi dan anak-anak
PRAJOGO, Marnata

CEO's Mother
Puger, Peggy ; Anglingsari Sunartadirdja ; Cica Setiawan

To Love And To Be Loved : A Life And Management Wisdoma
Pongki Pamungkas

Berdzikirlah! Pasti Hatimu akan Tenang
Nurul Qomariyah ; Kamalufik

Dari Diabetes Menuju Jantung & Stroke
Hans Tandra

Kepariwisataan dan Perjalanan
Muljadi

Naked Traveler Anthology : Horror
; Ikhdah Henny ; Baiq Nadia Yunarthi

Jurus kilat melipat uang untuk mahar pernikahan
-

Wolfgang Amadeus Mozart (1756-1791) : Komponis Besar
-

Transformers robots in disguise : tim bumblebee vol. 4
Mariati

Ben and bobo
Waddel, martin (Pengarang) ; Mosedale, Julian (Ilustrator)

Jembatan emas ketahanan pangan : perspektif komunikasi
Ririt Yuniar (Pengarang)

Dilema partisipasi lokal dalam pembangunan daerah hasil pemekaran : studi di daerah pemekaran
Defny Holidin (Pengarang) ; Desy Hariyati (Pengarang) ; Rilyan Shela Handini (Pengarang) ; Dinar Dwi Prasetyo (Pengarang)
